1
00:00:07,041 --> 00:00:10,875
SERIAL NETFLIX ORIGINAL
2
00:00:15,166 --> 00:00:16,041
Aku pulang.
3
00:00:19,958 --> 00:00:22,125
- Ibu, berapa kali...
- Thatcher.
4
00:00:22,208 --> 00:00:23,083
Lima belas.
5
00:00:23,583 --> 00:00:25,416
Tak boleh lebih dari 15.
6
00:00:26,541 --> 00:00:27,833
Aku tak bisa mendengarnya.
7
00:00:28,333 --> 00:00:30,375
Penghuni lain pasti bisa mendengarnya.
8
00:00:30,916 --> 00:00:31,958
Alat bantu dengarnya?
9
00:00:35,875 --> 00:00:38,500
- Kenapa tidak dipakai?
- Baterainya habis.
10
00:00:40,750 --> 00:00:42,083
Akan kuganti baterainya.
11
00:00:43,166 --> 00:00:44,416
Kau tak ke misa tadi pagi.
12
00:00:46,666 --> 00:00:47,875
Aku ada urusan.
13
00:00:47,958 --> 00:00:51,166
"Urusan", itu lebih penting
dari penebusan dosamu?
14
00:00:51,250 --> 00:00:52,958
Tuhan tahu isi hatiku, Bu.
15
00:00:54,000 --> 00:00:56,958
Kau tahu yang "Tuhan tahu"?
16
00:00:57,041 --> 00:00:59,625
Itu lucu jika tak terlalu menghina.
17
00:00:59,708 --> 00:01:02,333
Aku di kamar, jika Ibu butuh aku.
18
00:01:02,791 --> 00:01:04,583
Ada ayam di oven.
19
00:01:04,666 --> 00:01:06,416
Maaf, aku tidak lapar.
20
00:01:07,000 --> 00:01:08,958
Kau kenapa akhir-akhir ini?
21
00:01:10,875 --> 00:01:12,666
Tidak apa-apa, Bu. Jangan khawatir.
22
00:01:14,000 --> 00:01:17,458
Alat bantu dengar Ibu dan obatnya
kutaruh di samping wastafel.
23
00:01:19,250 --> 00:01:20,625
Alatnya jangan dimakan!
24
00:01:28,583 --> 00:01:31,625
Tentu tidak, Sveta.
Kenapa kau katakan ini?
25
00:01:31,708 --> 00:01:33,375
Menurutku, foto ini tidak "biasa".
26
00:01:33,458 --> 00:01:35,500
Menurutku, ini sempurna.
27
00:01:35,583 --> 00:01:38,000
Rik, kau baik sekali.
28
00:01:38,083 --> 00:01:41,833
Kau selalu terlihat... terhormat.
29
00:01:41,916 --> 00:01:45,500
Rik, kau sudah kirim uang
untuk tiket pesawatku?
30
00:01:45,583 --> 00:01:48,750
Aku tak sabar bertemu denganmu.
31
00:01:48,833 --> 00:01:52,250
Baiklah, kupikir...
32
00:01:53,166 --> 00:01:55,083
aku saja yang ke sana.
33
00:01:55,166 --> 00:01:57,875
Kau? Ke Rusia?
34
00:01:57,958 --> 00:01:58,791
Ya.
35
00:01:59,291 --> 00:02:02,291
Aku bisa lihat salon pedikurmu,
bertemu orang tuamu...
36
00:02:02,375 --> 00:02:03,500
Ya, tetapi...
37
00:02:03,583 --> 00:02:05,208
Sebaiknya begitu, bukan?
38
00:02:05,291 --> 00:02:09,166
Ya, tetapi menurutku,
lebih baik kau kirim saja uangnya.
39
00:02:09,250 --> 00:02:10,250
Sebentar...
40
00:02:12,250 --> 00:02:15,208
Aku kirim sesuatu sekarang.
41
00:02:17,000 --> 00:02:18,250
Apa ini?
42
00:02:18,875 --> 00:02:19,833
Rencana perjalananku.
43
00:02:20,625 --> 00:02:22,166
Aku ke agen perjalanan pagi tadi,
44
00:02:22,250 --> 00:02:24,458
dan dapat tiket kelas satu yang murah.
45
00:02:26,000 --> 00:02:27,625
Tiga hari lagi, Sveta.
46
00:02:28,375 --> 00:02:30,791
Tiga hari lagi, kita bisa bersama.
47
00:02:34,708 --> 00:02:35,708
Sveta?
48
00:02:38,541 --> 00:02:39,541
Kau bisa mendengarku?
49
00:02:40,833 --> 00:02:42,000
Kau dengar aku, Terenzio?
50
00:02:42,583 --> 00:02:43,708
Kutemukan senterku.
51
00:02:49,916 --> 00:02:50,833
Kenapa kau simpan?
52
00:02:51,583 --> 00:02:53,666
Mungkin masih ada lagi. Carilah.
53
00:02:55,083 --> 00:02:56,291
Kalian masih di sini?
54
00:02:57,125 --> 00:02:59,416
Ayaz pergi mencari mobil.
55
00:02:59,500 --> 00:03:03,125
Kami mencari apa saja,
untuk berjaga-jaga jika ada masalah.
56
00:03:03,208 --> 00:03:04,625
Masalah apa? Di NATO?
57
00:03:05,541 --> 00:03:07,541
Entahlah. Makanya, "berjaga-jaga".
58
00:03:11,750 --> 00:03:13,791
Dengar, lupakan Hawaii.
59
00:03:14,541 --> 00:03:15,375
Apa?
60
00:03:15,458 --> 00:03:18,541
Ines mencari di Internet.
Tempat itu tak selesai dibangun.
61
00:03:19,041 --> 00:03:20,541
Kini kita mencoba peruntungan?
62
00:03:20,625 --> 00:03:22,250
Benar. Waktu kita sempit.
63
00:03:24,625 --> 00:03:27,500
Jadi, kau pemimpin baru sekarang.
64
00:03:28,125 --> 00:03:29,791
Kau ingin mengambil alih?
65
00:03:30,416 --> 00:03:32,583
Aku tak peduli. Paham?
66
00:03:32,666 --> 00:03:34,500
Aku cuma mau menyelamatkan yang lain.
67
00:03:34,583 --> 00:03:36,041
Tentu. Itu rencananya.
68
00:03:36,125 --> 00:03:39,208
Aku tak peduli rencanamu, paham?
Aku mau hasil.
69
00:03:39,291 --> 00:03:43,208
Kau tahu? Jika kau tak temukan apa-apa,
tak usah repot-repot kembali.
70
00:03:44,541 --> 00:03:46,166
Waktu kita dua jam tujuh menit.
71
00:03:46,750 --> 00:03:47,625
Keparat!
72
00:03:49,250 --> 00:03:50,791
Kenapa dia?
73
00:03:58,375 --> 00:04:00,458
Periksa ini. Kuambil yang lain.
74
00:04:01,750 --> 00:04:02,750
Bagaimana?
75
00:04:03,625 --> 00:04:05,291
Sepertinya sirop mapel.
76
00:04:05,375 --> 00:04:06,583
Jadi, Horst benar.
77
00:04:07,625 --> 00:04:10,750
Ada berita baik juga.
Tangkinya nyaris kosong.
78
00:04:10,833 --> 00:04:15,166
Jika ada bahan bakar yang bagus,
bisa mengencerkan, tetapi...
79
00:04:17,333 --> 00:04:18,166
Kenapa?
80
00:04:18,750 --> 00:04:20,458
Ada masalah lebih besar.
81
00:04:21,166 --> 00:04:23,250
Bagaimana? Masalah bahan bakar?
82
00:04:23,750 --> 00:04:26,041
Kita bisa buang bahan bakar buruk.
83
00:04:26,125 --> 00:04:30,125
Namun, mencari bahan bakar
yang masih bagus itu sulit.
84
00:04:30,208 --> 00:04:32,500
Bukankah dari bawah tanah?
Itu tak membantu?
85
00:04:33,083 --> 00:04:34,958
Pipanya terkubur semeter di dalam.
86
00:04:35,041 --> 00:04:36,875
Bahan bakar disimpan di sana.
87
00:04:36,958 --> 00:04:40,291
Kalau pakai bensin biasa?
Truk ini bisa berjalan.
88
00:04:40,375 --> 00:04:43,875
Jenisnya lebih rendah.
Tidak cocok untuk pesawat.
89
00:04:45,083 --> 00:04:45,916
Jadi, kita celaka?
90
00:04:47,041 --> 00:04:49,083
Meski temukan sesuatu di NATO,
tetap celaka.
91
00:04:49,583 --> 00:04:51,833
- Tak ada bahan bakar dan pilot.
- Kau pilotnya.
92
00:04:51,916 --> 00:04:54,791
- Kuulangi, aku tak bisa lepas landas!
- Baiklah.
93
00:04:55,916 --> 00:04:57,791
Laura akan mengobati Mathieu, bukan?
94
00:04:58,416 --> 00:04:59,375
Ya, tentu.
95
00:05:00,750 --> 00:05:03,166
Kita tetap harus cari
bahan bakar yang tak rusak.
96
00:05:03,750 --> 00:05:05,125
Apa rencana untuk itu?
97
00:05:09,250 --> 00:05:12,291
Sebelum di sini, aku bekerja
di depot bahan bakar di Antwerp.
98
00:05:13,416 --> 00:05:15,000
Bahan bakar diangkut kapal tanker.
99
00:05:15,625 --> 00:05:18,000
Disimpan di tangki sementara,
di dasar sungai.
100
00:05:18,750 --> 00:05:20,041
Air penahan yang kuat.
101
00:05:20,125 --> 00:05:21,458
Pulang pergi ke Antwerp...
102
00:05:22,041 --> 00:05:24,708
waktunya mepet,
tetapi itu pilihan terbaik.
103
00:05:25,333 --> 00:05:26,791
- Osman, bisa menyetir?
- Ya.
104
00:05:26,875 --> 00:05:28,833
Siapa akan bantu aku bawa makanan?
105
00:05:28,916 --> 00:05:32,083
Kutemani Osman.
Kau bantu Ines dan ambil sisanya?
106
00:05:32,541 --> 00:05:33,500
Ya.
107
00:05:33,583 --> 00:05:35,750
Bisa bantu Osman
cari truk bahan bakar dahulu?
108
00:05:37,208 --> 00:05:38,458
Tentu. Ayo.
109
00:05:38,541 --> 00:05:40,416
Empat jam lagi matahari terbit.
110
00:05:40,500 --> 00:05:41,833
- Kita harus pergi.
- Tidak.
111
00:05:41,916 --> 00:05:45,625
Kita harus kembali dalam dua jam
untuk menyiapkan pesawat. Horst.
112
00:05:46,166 --> 00:05:47,333
Jangan tunggu siapa pun.
113
00:06:00,000 --> 00:06:01,541
Keadaan Sylvie kurang baik.
114
00:06:02,125 --> 00:06:03,125
Lalu siapa yang baik?
115
00:06:03,833 --> 00:06:05,750
Mathieu sakit, dia pegang kendali, bukan?
116
00:06:06,375 --> 00:06:07,500
Lebih dari itu.
117
00:06:08,125 --> 00:06:09,666
Pacarnya baru meninggal.
118
00:06:10,375 --> 00:06:11,958
Ya, seperti banyak orang.
119
00:06:12,625 --> 00:06:13,833
Maksudku, sebelumnya.
120
00:06:16,041 --> 00:06:17,958
- Apa?
- Dia di penerbangan kita
121
00:06:18,041 --> 00:06:20,375
untuk menyebar abunya, lalu...
122
00:06:20,958 --> 00:06:22,416
bunuh diri.
123
00:06:23,625 --> 00:06:24,958
Kenapa kau beri tahu aku?
124
00:06:25,708 --> 00:06:27,708
Awasi dia, ya?
125
00:06:28,291 --> 00:06:29,291
Aku?
126
00:06:30,000 --> 00:06:32,666
- Itu truk terbesar yang kau ditemukan?
- Ya.
127
00:06:33,833 --> 00:06:36,166
Baik. Urus masalah satu per satu.
128
00:06:36,666 --> 00:06:39,041
Tunggu. Horst bicara soal makanan kaleng
129
00:06:39,125 --> 00:06:40,541
- dan semacamnya.
- Baik.
130
00:06:40,625 --> 00:06:42,500
- Kita akan baik-baik saja, ya?
- Semoga.
131
00:06:43,375 --> 00:06:44,583
Optimis sekali.
132
00:06:45,250 --> 00:06:46,625
Ayo kita cari makanan.
133
00:07:01,125 --> 00:07:02,541
Aku selalu ingin lakukan itu.
134
00:07:03,416 --> 00:07:07,166
Kau tahu ini bekas
bandara pertama Brussels?
135
00:07:08,625 --> 00:07:10,500
Kau tahu banyak.
136
00:07:10,583 --> 00:07:13,958
Ibuku suka menonton acara kuis.
137
00:07:14,625 --> 00:07:17,041
Mungkin aku menyerap semuanya.
138
00:07:17,125 --> 00:07:19,916
Kau tahu, di masa perang,
ada hanggar zeppelin di sini.
139
00:07:20,000 --> 00:07:22,916
Orang akan berpiknik,
melihatnya terbang dan mendarat.
140
00:07:23,000 --> 00:07:25,166
Jika Jakub tak temukan bahan bakar,
141
00:07:25,250 --> 00:07:27,541
- semoga ada balon udara.
- Ya.
142
00:07:27,625 --> 00:07:31,458
Rik, aku belum tahu alasanmu
pergi ke Moskow.
143
00:07:31,541 --> 00:07:32,916
Karena aku tak mau cerita.
144
00:07:33,416 --> 00:07:34,583
Aku hanya bertanya.
145
00:07:34,666 --> 00:07:35,708
Dengar, Ayaz,
146
00:07:35,791 --> 00:07:37,958
tujuan kita sama,
tetapi kita bukan sekutu.
147
00:07:38,041 --> 00:07:41,125
Hentikan. Rasanya seperti mendengar
duta besar di NATO.
148
00:07:46,083 --> 00:07:49,791
Mereka pasti tak dapat pesannya.
149
00:07:50,416 --> 00:07:52,500
Ini pos mereka. Mereka menjaganya.
150
00:08:04,500 --> 00:08:08,166
Coba carikan kursi roda
untuk kami, Sayang.
151
00:08:08,250 --> 00:08:09,208
Pergilah.
152
00:08:09,291 --> 00:08:10,458
Jangan lari!
153
00:08:11,916 --> 00:08:13,708
- Dia anak yang baik.
- Ya.
154
00:08:14,333 --> 00:08:16,958
Kau punya... Maaf, lupakan.
155
00:08:18,083 --> 00:08:20,041
Punya anak? Aku tak pernah menikah.
156
00:08:21,333 --> 00:08:23,250
Tak perlu menikah untuk punya anak.
157
00:08:23,791 --> 00:08:25,291
Kau tak kenal ayahku.
158
00:08:25,375 --> 00:08:29,000
Bagaimana bisa kencan,
jika kau selalu mengurus orang lain?
159
00:08:30,083 --> 00:08:31,041
Dominik!
160
00:08:33,416 --> 00:08:37,125
Tarik napas. Tenang. Tidak apa-apa.
161
00:08:37,208 --> 00:08:39,125
Tidak apa-apa.
162
00:08:39,208 --> 00:08:40,208
Ada apa?
163
00:08:44,958 --> 00:08:45,791
Ada apa di sana?
164
00:08:47,750 --> 00:08:48,625
Tenang.
165
00:08:51,791 --> 00:08:53,583
Mereka kira itu bisa menahan matahari.
166
00:09:20,875 --> 00:09:21,916
Bagaimana?
167
00:09:22,958 --> 00:09:24,500
Kita coba lorong lain.
168
00:09:34,791 --> 00:09:36,625
- Dengan ukuran sebesar ini...
- Ya?
169
00:09:36,708 --> 00:09:39,500
...jika kita bisa isi
dan bahan bakarnya bagus,
170
00:09:40,291 --> 00:09:42,333
kita bisa terbang sejauh 1.000 mil laut.
171
00:09:43,000 --> 00:09:44,541
- Itu tidak jauh.
- Ya.
172
00:09:45,208 --> 00:09:46,916
Kita bisa ke Inggris.
173
00:09:49,458 --> 00:09:50,541
Mungkin Irlandia.
174
00:09:51,041 --> 00:09:52,791
Bahan bakarnya juga buruk, bukan?
175
00:09:52,875 --> 00:09:54,125
Kita butuh selang.
176
00:09:55,166 --> 00:09:56,958
Mestinya, kita bawa dua truk.
177
00:09:57,041 --> 00:09:58,041
Selang, Osman.
178
00:09:58,125 --> 00:09:59,125
Maaf.
179
00:09:59,916 --> 00:10:01,708
Kita beruntung jika ini berhasil.
180
00:10:07,833 --> 00:10:08,833
Bau.
181
00:10:14,875 --> 00:10:16,291
Aku tak akan terbiasa.
182
00:10:16,375 --> 00:10:17,375
Jangan lihat.
183
00:10:20,375 --> 00:10:21,208
Bercinta!
184
00:10:22,125 --> 00:10:23,250
Itu benar.
185
00:10:24,791 --> 00:10:26,833
Wanita itu memilih mati di atas.
186
00:10:26,916 --> 00:10:27,916
Makanan kaleng.
187
00:10:33,208 --> 00:10:37,125
Kau punya seseorang
untuk mati bersama seperti ini?
188
00:10:38,916 --> 00:10:39,916
Tidak.
189
00:10:42,208 --> 00:10:43,875
Bulan lalu, aku tur di Spanyol.
190
00:10:44,625 --> 00:10:47,833
Kupergoki pacarku mencium penggemarku.
191
00:10:49,125 --> 00:10:50,083
Itu sulit.
192
00:10:50,583 --> 00:10:54,125
Sisi positifnya,
kini mereka terbakar di neraka.
193
00:10:59,541 --> 00:11:02,166
- Setelah penuh, ada yang ingin kulakukan.
- Di mana?
194
00:11:02,250 --> 00:11:03,541
Hanya urusan kecil.
195
00:11:03,625 --> 00:11:05,708
- Tak ada waktu...
- Hanya sebentar.
196
00:11:08,166 --> 00:11:09,291
Aku ikut.
197
00:11:10,125 --> 00:11:11,166
Aku sendiri saja.
198
00:11:13,291 --> 00:11:14,291
Baiklah.
199
00:11:27,083 --> 00:11:28,375
Astaga...
200
00:11:31,958 --> 00:11:33,541
Dia mirip Tn. Volkov.
201
00:11:36,750 --> 00:11:37,833
Bedah jantung?
202
00:11:38,916 --> 00:11:39,916
Ya.
203
00:11:42,666 --> 00:11:43,875
Mereka masih berharap.
204
00:11:45,875 --> 00:11:47,166
Bantu aku pindahkan dia.
205
00:11:47,958 --> 00:11:48,958
Ya.
206
00:11:52,833 --> 00:11:54,000
Tunggu.
207
00:11:55,333 --> 00:11:56,208
Baiklah.
208
00:11:56,916 --> 00:11:59,458
- Di lantai.
- Tidak! Ke meja di sana.
209
00:11:59,541 --> 00:12:01,875
Apa bedanya?
210
00:12:05,000 --> 00:12:06,500
Mungkin penting bagi dia.
211
00:12:14,125 --> 00:12:15,500
Ibu, aku tak butuh banyak.
212
00:12:16,083 --> 00:12:18,250
Ya, sebagian untuk yang lain. Jaga-jaga.
213
00:12:20,208 --> 00:12:22,375
Apa salah Tn. Ayaz?
214
00:12:24,041 --> 00:12:26,166
Semua marah kepadanya. Kenapa?
215
00:12:28,791 --> 00:12:30,250
Dia ambil milik orang lain.
216
00:12:32,250 --> 00:12:35,291
- Dia menyesal?
- Sepertinya begitu.
217
00:12:38,666 --> 00:12:39,875
Kini dia selamatkan kita.
218
00:12:44,625 --> 00:12:46,458
Aku haus.
219
00:12:47,375 --> 00:12:52,666
Carilah air minum.
Jangan jauh-jauh. Dominik...
220
00:12:53,708 --> 00:12:57,291
Jika melihat sesuatu, jangan dilihat, ya?
221
00:13:02,750 --> 00:13:04,916
Aku juga tak tahu alasanmu ke Moskow.
222
00:13:05,000 --> 00:13:07,958
Ya... Aku berencana menghadiri
konferensi keamanan.
223
00:13:08,583 --> 00:13:11,375
Urusan pekerjaan.
224
00:13:20,916 --> 00:13:21,916
Inikah tempatnya?
225
00:13:22,708 --> 00:13:23,708
Ya.
226
00:13:25,000 --> 00:13:26,666
Aku di bilik penerjemah itu.
227
00:13:27,833 --> 00:13:30,041
Duta besar menyuruh kami keluar.
228
00:13:30,666 --> 00:13:32,458
Semua personel dan penerjemah.
229
00:13:33,291 --> 00:13:34,291
Itu tidak lazim?
230
00:13:35,875 --> 00:13:39,083
Setahuku, itu hanya terjadi
saat krisis diplomatik serius.
231
00:13:40,541 --> 00:13:44,625
Namun, Terenzio,
jika tak ada personel dan penerjemah,
232
00:13:45,541 --> 00:13:47,791
bagaimana kau dengar soal matahari?
233
00:13:48,291 --> 00:13:51,333
Aku di kabin itu, lalu keluar.
Namun, ponselku tertinggal.
234
00:13:51,416 --> 00:13:52,916
Kau bukan penerjemah.
235
00:13:57,500 --> 00:13:58,500
Maria...
236
00:13:59,708 --> 00:14:01,125
Penerjemah Spanyol ke Inggris.
237
00:14:01,500 --> 00:14:03,500
Aku hanya mampir untuk menyapa.
238
00:14:03,583 --> 00:14:04,666
Ya!
239
00:14:05,041 --> 00:14:06,625
Dasar orang Italia. Aku paham.
240
00:14:09,000 --> 00:14:10,458
Apa yang kau dengar?
241
00:14:14,166 --> 00:14:15,041
Hanya akhirnya.
242
00:14:15,125 --> 00:14:18,083
Katanya, terlambat untuk dihentikan.
Saatnya pergi.
243
00:14:18,166 --> 00:14:20,208
Mereka keluar. Aku tinggal sebentar.
244
00:14:20,291 --> 00:14:22,500
Kupikir aku akan kena serangan jantung.
245
00:14:22,583 --> 00:14:24,208
Aku keluar melihat mereka pergi.
246
00:14:25,625 --> 00:14:26,458
Bagaimana Maria?
247
00:14:29,500 --> 00:14:32,333
Dia tidak mau mendengarkanku.
248
00:14:33,708 --> 00:14:35,333
Jika itu maksudmu.
249
00:14:37,166 --> 00:14:38,541
Maaf, Terenzio.
250
00:14:39,333 --> 00:14:40,375
Sial!
251
00:14:41,083 --> 00:14:42,625
Pasti ada sesuatu di sini.
252
00:14:44,083 --> 00:14:46,000
Apa sebenarnya yang kita cari?
253
00:14:46,875 --> 00:14:50,958
Peta, catatan tentang tujuan mereka...
Entahlah!
254
00:14:51,041 --> 00:14:53,791
Butuh waktu lama untuk membaca semuanya.
255
00:14:53,875 --> 00:14:55,416
Kita tak punya waktu.
256
00:14:56,250 --> 00:14:57,583
Astaga!
257
00:14:57,666 --> 00:14:58,708
Ini!
258
00:14:59,375 --> 00:15:00,791
Sistem pengawas
259
00:15:00,875 --> 00:15:03,750
Peabody 1763.
Museum kami pakai produk yang sama.
260
00:15:03,833 --> 00:15:05,333
Lalu? Siapa peduli?
261
00:15:05,416 --> 00:15:09,291
Tidak... Kamera ini merekam suara.
262
00:15:10,166 --> 00:15:15,833
Artinya, jika ada rekamannya,
pasti ada suaranya.
263
00:15:16,333 --> 00:15:19,083
- Kantor keamanan di ujung sana.
- Ya?
264
00:15:19,166 --> 00:15:21,041
Banyak komputer. Mungkinkah di sana?
265
00:15:21,125 --> 00:15:22,541
Ya, mungkin saja.
266
00:15:23,333 --> 00:15:24,250
Lihat ke sana.
267
00:15:24,333 --> 00:15:25,916
Di ujung sana. Pergilah.
268
00:15:27,250 --> 00:15:28,916
Serius, ajaklah aku.
269
00:15:30,375 --> 00:15:32,250
Kumohon. Aku takut di sini.
270
00:15:32,333 --> 00:15:35,000
Angkut makanannya.
Yang lain segera kembali.
271
00:15:35,083 --> 00:15:36,500
Jangan tinggalkan aku di sini.
272
00:15:36,583 --> 00:15:38,291
Angkut makanannya, Ines.
273
00:15:38,375 --> 00:15:40,958
Sial. Sylvie!
274
00:15:41,041 --> 00:15:42,250
Sylvie!
275
00:15:49,333 --> 00:15:50,666
Jawablah...
276
00:15:52,583 --> 00:15:53,666
Bagaimana?
277
00:15:54,166 --> 00:15:56,250
Keberuntungan kita mungkin berubah.
278
00:15:56,750 --> 00:15:58,958
- Truknya penuh?
- Sampai atas.
279
00:16:01,500 --> 00:16:03,291
Ayo. Kita pergi.
280
00:16:22,250 --> 00:16:23,625
Kau bisa.
281
00:16:24,916 --> 00:16:26,708
Aku berusaha.
282
00:16:28,958 --> 00:16:30,541
Jika dia bergerak, pegangi dia.
283
00:16:31,125 --> 00:16:32,125
Baik.
284
00:16:35,500 --> 00:16:37,458
Ibu, boleh minta uang?
285
00:17:05,208 --> 00:17:07,625
Dominik! Ada apa?
286
00:17:07,708 --> 00:17:09,000
Tadi ada binatang!
287
00:17:09,083 --> 00:17:09,958
Binatang?
288
00:17:10,041 --> 00:17:11,541
Dia ke arah sana!
289
00:17:11,625 --> 00:17:14,750
Ibu bilang jangan jauh-jauh! Kemarilah.
290
00:17:17,125 --> 00:17:18,708
Tak apa-apa.
291
00:17:37,541 --> 00:17:39,041
Berkasnya banyak.
292
00:17:39,625 --> 00:17:42,000
Ya, inilah NATO. Hei, lihat...
293
00:17:43,000 --> 00:17:43,916
Ini orang-orangmu.
294
00:17:49,958 --> 00:17:51,083
Jangan lakukan itu.
295
00:17:52,250 --> 00:17:54,666
Hei, tenang. Itu hanya gurauan.
296
00:17:56,041 --> 00:17:58,583
Untuk seorang gangster,
kau terlalu membanggakan diri
297
00:17:58,666 --> 00:17:59,750
dan negaramu.
298
00:18:01,750 --> 00:18:02,750
Baik, dengar...
299
00:18:04,250 --> 00:18:05,958
- Apa?
- Jangan hina negaraku.
300
00:18:09,375 --> 00:18:11,541
- Kau menamparku?
- Kuperingatkan kau.
301
00:18:12,541 --> 00:18:14,791
Pria macam apa menampar pria lain?
302
00:18:15,458 --> 00:18:16,333
Pria sepertiku.
303
00:18:17,041 --> 00:18:19,166
Kau tampar pria yang selamatkan nyawamu?
304
00:18:19,833 --> 00:18:21,541
Kau juga kuselamatkan. Kita impas.
305
00:18:22,500 --> 00:18:25,500
Cari yang kita butuhkan, lalu pergi.
Waktu kita 40 menit.
306
00:18:27,791 --> 00:18:28,833
Kini kita impas.
307
00:18:29,750 --> 00:18:33,291
Sangat impas, Kawan,
seperti dua istri ditukar tiga unta, 'kan?
308
00:19:08,291 --> 00:19:09,291
Bangun!
309
00:19:14,250 --> 00:19:15,250
Bangun.
310
00:19:23,416 --> 00:19:26,041
- Lihat.
- Ya, seperti makanan anjing.
311
00:19:27,000 --> 00:19:28,208
Pasti itu makanannya.
312
00:19:29,083 --> 00:19:31,583
- "Mirip tikus, tetapi bukan tikus"?
- Itu katanya.
313
00:19:33,916 --> 00:19:36,291
Kita butuh informasi. Bawa dia masuk.
314
00:19:36,375 --> 00:19:39,666
Kau gila?
Mau biarkan anak kecil melihat ini?
315
00:19:39,750 --> 00:19:41,583
Jika kita ingin percaya dia, kurasa...
316
00:19:41,666 --> 00:19:43,333
Dominik tidak berbohong.
317
00:19:45,041 --> 00:19:46,166
Bukan begitu, tetapi...
318
00:19:47,125 --> 00:19:49,166
mungkin imajinasinya berlebihan.
319
00:19:50,666 --> 00:19:52,875
Dominik tak pernah berbohong.
320
00:19:59,500 --> 00:20:01,500
Berarti kau juga tidak punya anak.
321
00:20:11,541 --> 00:20:13,083
Astaga!
322
00:20:18,125 --> 00:20:20,541
Stara 17 membocorkan berkas.
323
00:20:22,250 --> 00:20:23,458
Ya, itu dia.
324
00:20:28,666 --> 00:20:29,666
Rik?
325
00:20:33,541 --> 00:20:34,541
Rik?
326
00:20:35,125 --> 00:20:36,333
Kau temukan sesuatu?
327
00:20:36,416 --> 00:20:37,541
Kau kenapa?
328
00:20:38,416 --> 00:20:41,708
Tangganya gelap, aku terjatuh.
Tidak apa-apa.
329
00:20:41,791 --> 00:20:42,833
Di mana Ayaz?
330
00:20:44,208 --> 00:20:47,166
Dia kembali ke bandara
untuk membantu yang lain.
331
00:20:48,541 --> 00:20:50,458
- Bagus.
- Kau temukan sesuatu?
332
00:20:50,541 --> 00:20:52,625
Ya. Ini koordinatnya.
333
00:20:53,125 --> 00:20:54,958
Ada bungker di Bulgaria.
334
00:20:55,041 --> 00:20:56,791
- Bulgaria?
- Ya.
335
00:20:56,875 --> 00:20:58,708
Ingat yang dikatakan kosmonaut itu?
336
00:21:00,166 --> 00:21:01,750
"Stara 17", seperti itu.
337
00:21:01,833 --> 00:21:04,791
Benar. Tak ada kaitannya dengan bintang.
338
00:21:04,875 --> 00:21:07,625
Stara adalah nama distrik di Bulgaria.
339
00:21:08,541 --> 00:21:11,416
Sedangkan angka 17,
aku belum tahu itu apa.
340
00:21:11,500 --> 00:21:14,083
- Baiklah, bagus. Ayo pergi.
- Baik.
341
00:21:16,916 --> 00:21:18,375
- Apa itu?
- Hei, Rik...
342
00:21:20,041 --> 00:21:20,958
Jangan khawatir.
343
00:21:21,458 --> 00:21:24,791
Kau pahlawan hari ini. Ayo kita pergi.
344
00:21:25,791 --> 00:21:27,416
- Baiklah.
- Ayo.
345
00:21:32,458 --> 00:21:33,458
Hei!
346
00:21:42,000 --> 00:21:44,083
- Kita berhasil.
- Kenapa tak jawab telepon?
347
00:21:44,166 --> 00:21:45,708
- Apa?
- Sylvie pergi.
348
00:21:45,791 --> 00:21:47,916
- Ke mana?
- Dia tidak bilang.
349
00:21:48,000 --> 00:21:49,000
Kuminta kau awasi dia.
350
00:21:49,083 --> 00:21:50,833
- Lalu apa, menangkapnya?
- Ya!
351
00:21:53,041 --> 00:21:55,000
Kau bisa menyambung selang ke sayap?
352
00:21:55,083 --> 00:21:57,583
Kencangkan. Tuas katup naik, turun, naik.
353
00:21:57,666 --> 00:21:59,291
- Baik.
- Kau mau ke mana?
354
00:21:59,375 --> 00:22:01,000
Mencari mobil dan Sylvie.
355
00:22:01,083 --> 00:22:02,416
- Ke mana?
- Entahlah!
356
00:22:03,208 --> 00:22:05,541
Suruh yang lain kembali dalam lima menit.
357
00:22:07,500 --> 00:22:08,666
Lima menit. Sial!
358
00:22:54,708 --> 00:22:55,708
Dia siuman.
359
00:22:55,791 --> 00:22:57,625
Kau berhasil! Kita harus pergi.
360
00:22:58,791 --> 00:23:00,375
Itu belum stabil.
361
00:23:01,583 --> 00:23:03,750
Jika diangkat,
dia bisa kena serangan jantung.
362
00:23:05,416 --> 00:23:07,500
Tenang, Mathieu.
363
00:23:07,583 --> 00:23:10,041
Kau mengalami infeksi. Kami membantumu.
364
00:23:10,625 --> 00:23:12,416
Kita harus kembali ke bandara.
365
00:23:12,500 --> 00:23:14,125
Dia belum bisa dipindahkan.
366
00:23:14,208 --> 00:23:15,458
Kita tak bisa menunggu.
367
00:23:16,041 --> 00:23:16,875
Meski itu Mathieu.
368
00:23:16,958 --> 00:23:19,625
Ingat kami harus bertengkar
agar kau naik pesawat?
369
00:23:20,416 --> 00:23:23,333
Jika tidak, kau dan anakmu sudah mati.
370
00:23:23,416 --> 00:23:24,583
Kau bisa menunggu!
371
00:23:25,250 --> 00:23:27,583
- Maaf aku berteriak, Sayang.
- Tunggu di luar.
372
00:23:31,166 --> 00:23:32,708
Hei! Lima menit.
373
00:23:33,291 --> 00:23:35,666
Tunggu lima menit sampai dia stabil, ya?
374
00:23:51,500 --> 00:23:52,916
Kami temukan bunkernya.
375
00:23:53,000 --> 00:23:54,625
Wajahmu kenapa?
376
00:23:54,708 --> 00:23:56,791
Aku bertemu pacarmu.
Di mana yang lain?
377
00:23:57,375 --> 00:24:01,208
Awak rumah sakit belum kembali,
dan Jakub pergi mencari Sylvie.
378
00:24:02,375 --> 00:24:03,208
Di mana Ayaz?
379
00:24:04,166 --> 00:24:05,125
Dia tak di sini?
380
00:24:05,625 --> 00:24:07,541
Dia membawa persediaan ke sini.
381
00:24:08,125 --> 00:24:09,875
- Sylvie ke mana?
- Entahlah.
382
00:24:10,916 --> 00:24:12,666
- Kalau begitu...
- Aku tak tahu!
383
00:24:13,166 --> 00:24:14,791
- Di mana bungker itu?
- Bulgaria.
384
00:24:15,291 --> 00:24:17,416
Ke arah timur? Menyongsong matahari?
385
00:24:17,500 --> 00:24:19,083
Masih sempat?
386
00:24:19,166 --> 00:24:23,083
Kita mungkin harus berputar lagi.
Mathieu tahu harus bagaimana.
387
00:24:23,166 --> 00:24:24,583
Kini siapa pendukung Mathieu?
388
00:24:26,208 --> 00:24:30,041
Dia berusaha menyelamatkan kita.
Demi kebaikan. Aku pahami itu.
389
00:24:39,083 --> 00:24:40,583
Tak melamban. Bagaimana ini?
390
00:24:45,791 --> 00:24:47,333
Kita harus pergi sekarang!
391
00:24:48,958 --> 00:24:50,708
Kita pergi. Benar?
392
00:24:51,208 --> 00:24:52,208
Aku tidak tahu.
393
00:24:54,333 --> 00:24:55,291
Kita harus berusaha.
394
00:24:57,416 --> 00:25:00,333
- Baik, angkat dia ke tandu.
- Bisa kubantu?
395
00:25:00,416 --> 00:25:01,250
Ambil itu.
396
00:25:05,250 --> 00:25:06,666
- Hati-hati.
- Baik.
397
00:25:08,625 --> 00:25:09,958
- Siap?
- Ya.
398
00:25:10,041 --> 00:25:11,583
Tiga, dua, satu...
399
00:25:29,333 --> 00:25:30,458
Sylvie...
400
00:25:31,750 --> 00:25:32,583
Pergilah.
401
00:25:34,250 --> 00:25:35,625
Kita dapat bahan bakar.
402
00:25:36,375 --> 00:25:37,958
Kau bisa ketinggalan pesawat.
403
00:25:38,041 --> 00:25:39,583
Aku tak akan pergi tanpamu.
404
00:25:40,791 --> 00:25:44,083
Kau melarangku menyerah.
Aku tak mau kau menyerah.
405
00:25:45,500 --> 00:25:47,500
Mestinya, aku tak pergi.
406
00:25:49,125 --> 00:25:51,125
Mestinya, aku mati di sini.
407
00:25:58,250 --> 00:26:01,625
Mungkin hanya aku yang selamat.
dengan mencoba bunuh diri.
408
00:26:05,708 --> 00:26:07,416
Tragis sekaligus ironis.
409
00:26:09,333 --> 00:26:11,583
Kau bisa jadi karakter bagus
di novel Polandia.
410
00:26:24,125 --> 00:26:25,166
Maafkan aku.
411
00:26:28,666 --> 00:26:29,875
Kau manusia biasa.
412
00:26:53,833 --> 00:26:55,458
Maaf...
413
00:26:55,541 --> 00:26:56,666
Tidak masalah.
414
00:26:57,625 --> 00:26:59,375
- Itu masalah.
- Tidak, sungguh.
415
00:26:59,958 --> 00:27:01,666
Kamar ini...
416
00:27:05,000 --> 00:27:07,125
Kau hanya ingin merasakan sesuatu.
417
00:27:08,125 --> 00:27:10,041
- Aku mengerti.
- Itu...
418
00:27:10,625 --> 00:27:13,916
Semua terjadi begitu cepat,
kita bahkan tak sempat berpikir...
419
00:27:14,000 --> 00:27:16,250
Ya. Banyak yang harus dipikirkan.
420
00:27:18,166 --> 00:27:19,250
Ya. Terlalu banyak.
421
00:27:25,166 --> 00:27:27,041
Dunia tanpa orang yang kita cintai...
422
00:27:32,083 --> 00:27:32,958
Ya.
423
00:27:44,833 --> 00:27:48,416
Aku mau katakan aku paham
alasanmu mau lakukan perjalanan itu.
424
00:27:50,458 --> 00:27:51,708
Aku memahamimu.
425
00:27:53,791 --> 00:27:54,791
Sungguh.
426
00:28:01,625 --> 00:28:03,958
Aku juga merasa beruntung.
427
00:28:04,583 --> 00:28:06,250
- Benarkah?
- Ya, aku beruntung...
428
00:28:07,166 --> 00:28:10,291
bertemu kalian, bertemu kau.
429
00:28:13,541 --> 00:28:17,500
Beruntung menjadi bagian semua ini,
bagaimanapun akhirnya,
430
00:28:18,291 --> 00:28:19,666
jika ini berakhir.
431
00:28:22,958 --> 00:28:26,791
- Jakub melunak sekarang.
- Tidak akan.
432
00:28:27,875 --> 00:28:29,333
Orang keras juga punya perasaan.
433
00:28:29,416 --> 00:28:30,916
Kau yang menciumi orang.
434
00:28:40,041 --> 00:28:41,083
Ayo kita pergi.
435
00:28:41,875 --> 00:28:43,625
Aku nyaris ketinggalan pesawat.
436
00:28:58,666 --> 00:29:00,250
Bagaimana kau temukan aku?
437
00:29:01,708 --> 00:29:05,333
Tukang jagal Mongolia halal.
Berapa banyak di Brussels?
438
00:29:06,125 --> 00:29:07,083
Hanya satu.
439
00:29:50,291 --> 00:29:51,333
Bahan bakarnya sedikit.
440
00:29:52,958 --> 00:29:55,083
Kata Osman, ini cukup untuk 1.600 km.
441
00:29:55,875 --> 00:29:59,083
Coba tanya apa ada kabar
dari Jakub atau Sylvie.
442
00:30:00,416 --> 00:30:01,416
Baik.
443
00:30:03,500 --> 00:30:04,958
Kau bisa terbangkan pesawat ini?
444
00:30:05,750 --> 00:30:07,333
Aku akan butuh bantuan.
445
00:30:07,916 --> 00:30:08,875
Banyak bantuan.
446
00:30:10,000 --> 00:30:11,083
Tinggal meminta saja.
447
00:30:11,166 --> 00:30:12,208
Tolong duduk.
448
00:30:19,958 --> 00:30:23,083
Sudah banyak yang terjadi
sejak kita bersama di sini.
449
00:30:25,083 --> 00:30:26,958
Ya. Banyak sekali.
450
00:30:29,125 --> 00:30:30,833
- Sial!
- Ada apa?
451
00:30:31,791 --> 00:30:36,333
Bandara terdekat dengan koordinat itu
pangkalan militer 920 mil dari sini.
452
00:30:36,541 --> 00:30:38,458
Berarti cuma sisa 80 mil.
453
00:30:38,541 --> 00:30:39,791
Kita tak akan bisa.
454
00:30:39,875 --> 00:30:41,500
Kau pernah katakan itu.
455
00:30:43,916 --> 00:30:44,958
Kau datang!
456
00:30:53,041 --> 00:30:54,458
Ada yang belum kembali?
457
00:30:55,875 --> 00:30:56,750
Ayaz.
458
00:30:57,916 --> 00:30:59,250
Kita tak bisa menunggu dia.
459
00:31:10,958 --> 00:31:11,958
Di mana Ayaz?
460
00:31:12,833 --> 00:31:13,833
Aku tidak tahu.
461
00:31:14,458 --> 00:31:15,875
Dia pergi sendirian.
462
00:31:16,708 --> 00:31:18,083
Di mana Ayaz, Terenzio?
463
00:31:20,916 --> 00:31:21,916
Dia belum kembali?
464
00:31:24,000 --> 00:31:24,958
Kenapa wajahmu?
465
00:31:25,958 --> 00:31:29,791
Aku terjatuh dan nyaris mati
saat berusaha selamatkan kita lagi!
466
00:31:29,875 --> 00:31:31,125
Apa yang terjadi?
467
00:31:32,791 --> 00:31:35,291
- Sudah kukatakan, dia...
- Ada apa sebenarnya?
468
00:31:37,125 --> 00:31:38,125
Kurasa...
469
00:31:41,083 --> 00:31:42,833
Terenzio melakukan sesuatu.
470
00:31:43,333 --> 00:31:46,833
- Entah apa, tetapi...
- Kau bohong, Keparat.
471
00:31:47,708 --> 00:31:49,375
- Kau apakan Ayaz?
- Aku?
472
00:31:49,458 --> 00:31:52,333
Semua, harap duduk. Jakub, kunci pintunya.
473
00:31:52,833 --> 00:31:55,416
- Kau bunuh dia. Kenapa?
- Kau dengar Sylvie.
474
00:31:55,500 --> 00:31:57,875
- Kubunuh kau!
- Duduk! Hentikan!
475
00:31:57,958 --> 00:31:59,708
Apa pun ini, selesaikan nanti!
476
00:32:00,666 --> 00:32:01,666
Ayaz belum naik.
477
00:32:03,583 --> 00:32:06,000
- Di mana dia?
- Kata Rik, Terenzio melukai dia.
478
00:32:06,083 --> 00:32:07,291
Jangan tinggalkan dia.
479
00:32:07,958 --> 00:32:08,791
Jangan.
480
00:32:10,041 --> 00:32:14,125
Kau sendiri yang katakan.
Kita tak bisa menunggu, siapa pun itu.
481
00:32:16,583 --> 00:32:17,791
Di mana Tn. Ayaz?
482
00:32:18,291 --> 00:32:21,916
Pasang sabuk pengaman, Sayang.
Tidak apa-apa.
483
00:32:27,208 --> 00:32:28,208
Maafkan aku...
484
00:32:29,541 --> 00:32:34,916
Bapa, maafkan aku.
485
00:32:43,000 --> 00:32:44,500
- Siap?
- Ya.
486
00:32:47,208 --> 00:32:48,416
Semoga Chloé ada di sana.
487
00:32:50,208 --> 00:32:51,291
Pramugari itu?
488
00:32:52,958 --> 00:32:56,583
Aku berharap dia selamat,
dan sudah berada di bungker itu.
489
00:32:58,041 --> 00:32:59,541
Demi dirinya, bukan aku.
490
00:33:01,541 --> 00:33:02,958
Mungkin saja, bukan?
491
00:33:05,583 --> 00:33:08,166
Pekan ini aku sadar
tak ada yang mustahil.
492
00:33:20,000 --> 00:33:21,583
Ibu? Kau melihat dia?
493
00:33:22,333 --> 00:33:23,333
Tidak.
494
00:33:36,458 --> 00:33:37,583
Tak bisa menunggu lagi.
495
00:33:41,041 --> 00:33:42,041
Kau tak apa-apa?
496
00:33:44,208 --> 00:33:47,250
Aku mau kau yang menerbangkan pesawat ini.
497
00:33:48,416 --> 00:33:50,000
Akan kujelaskan.
498
00:33:51,666 --> 00:33:53,000
Silakan, kecepatan penuh.
499
00:33:54,291 --> 00:33:55,708
Kau pasti bisa.
500
00:34:02,041 --> 00:34:03,125
Tunggu.
501
00:34:04,500 --> 00:34:07,333
- Kau juga melihatnya?
- Ya.
502
00:34:18,500 --> 00:34:19,500
Gila!
503
00:36:36,625 --> 00:36:38,625
Terjemahan subtitle oleh Ardee Prananta