1 00:00:06,000 --> 00:00:11,041 SERIAL NETFLIX 2 00:00:13,000 --> 00:00:15,416 Pak Erşan, film Anda horor, tapi orang tertawa. 3 00:00:15,500 --> 00:00:16,791 Film horor… 4 00:00:16,875 --> 00:00:17,916 Mereka tertawa? 5 00:00:18,416 --> 00:00:21,958 Kenapa? Tawa itu obat ketakutan terbaik. 6 00:00:22,458 --> 00:00:24,833 - Menang penghargaan, Pak? - Begini… 7 00:00:24,916 --> 00:00:26,375 Saat film selesai, 8 00:00:26,458 --> 00:00:30,083 ada tepukan "sek, sek, sek" dari arah penonton. 9 00:00:30,166 --> 00:00:32,250 Itu penghargaan terbesar bagi kami. 10 00:00:32,333 --> 00:00:34,583 - Tepukan. - Sek, sek, sek. 11 00:00:34,666 --> 00:00:36,458 - Baik. - Itu penghargaan kami. 12 00:00:36,541 --> 00:00:37,791 - Tepukan. - Tepukan. 13 00:00:58,458 --> 00:00:59,833 Menari bersama api! 14 00:01:00,541 --> 00:01:02,041 Berbalik! 15 00:01:02,125 --> 00:01:04,958 Masyarakat menekan kita. 16 00:01:05,041 --> 00:01:08,083 Masyarakat mengekang kita. Kekang… 17 00:01:08,166 --> 00:01:10,083 Kita mekar seperti bunga, lalu… 18 00:01:10,166 --> 00:01:13,041 - Bagus, Feride. - Kau hebat, Feride. 19 00:01:13,125 --> 00:01:15,375 Kau sangat berapi-api, sungguh. 20 00:01:15,458 --> 00:01:17,875 Pasti banyak hasrat yang kau pendam. 21 00:01:17,958 --> 00:01:18,916 Aneh sekali. 22 00:01:19,000 --> 00:01:22,333 Tidak. Bagiku, ini filosofi. Kita harus maksimal. 23 00:01:22,416 --> 00:01:23,625 - Benar, Pelatih? - Ya. 24 00:01:23,708 --> 00:01:27,791 Nona-nona, kita ulang sekali lagi bagian gadis kecil itu mekar. 25 00:01:27,875 --> 00:01:28,958 - Kuncup lagi. - Baik. 26 00:01:29,041 --> 00:01:30,000 - Masyarakat. - Ya. 27 00:01:30,083 --> 00:01:33,166 Dengarkan kata masyarakat. Apa kata mereka? Apa? 28 00:01:33,250 --> 00:01:34,833 Tidak! Kita jadi individu. 29 00:01:34,916 --> 00:01:36,416 Individu. Itu saja. 30 00:01:36,500 --> 00:01:38,458 Halo, Teman-teman. 31 00:01:38,541 --> 00:01:40,416 - Selamat datang. - Selamat datang, Alev. 32 00:01:40,500 --> 00:01:42,166 Ganti baju, lalu kita mulai. 33 00:01:43,375 --> 00:01:46,541 Saat kau bilang menari, aku berdandan agak mewah. 34 00:01:46,625 --> 00:01:49,583 Astaga, Alev, kau mau menghadiri pesta hena? 35 00:01:49,666 --> 00:01:51,166 Berengsek kau. 36 00:01:51,250 --> 00:01:54,083 Alev! Menari Bersama Api bukan sekadar film tari. 37 00:01:54,166 --> 00:01:55,750 Ini membawa banyak pesan. 38 00:01:55,833 --> 00:01:59,791 Aku menceritakan kisah rakyat kecil. Pikirkan Seda, gadis kecil itu. 39 00:01:59,875 --> 00:02:01,916 Erşan, juga ada ini. Lihat. 40 00:02:02,000 --> 00:02:03,041 - Hei. - Dirinya. 41 00:02:03,125 --> 00:02:05,583 Ya, gadis itu kembali ke dirinya sendiri. 42 00:02:05,666 --> 00:02:06,833 Dia berubah. 43 00:02:07,333 --> 00:02:09,541 Sebagai individu. Lalu dia mekar! 44 00:02:09,625 --> 00:02:12,041 Ada tekanan lagi. 45 00:02:12,125 --> 00:02:14,208 Tekanan. Dia tidak peduli. 46 00:02:14,291 --> 00:02:16,375 Lihat? Dia bebas dari tekanan. 47 00:02:16,458 --> 00:02:18,166 Pelatih, ada… 48 00:02:18,250 --> 00:02:19,750 Bagian mendengarkan? 49 00:02:19,833 --> 00:02:22,708 - Tidak, Pelatih! Konflik generasi! - Lakukan! 50 00:02:22,791 --> 00:02:23,833 Terima. 51 00:02:23,916 --> 00:02:26,250 Lawan! Kita menjadi individu! 52 00:02:26,333 --> 00:02:28,375 - Kalian teler, ya? - Tidak. 53 00:02:28,458 --> 00:02:31,666 Langkah awal gadis kecil menuju kedewasaan? 54 00:02:31,750 --> 00:02:32,666 Itu sinting. 55 00:02:32,750 --> 00:02:34,583 Yang kubayangkan adalah ini… 56 00:02:36,833 --> 00:02:38,541 Gerakan seperti ini. 57 00:02:38,625 --> 00:02:40,875 Alev, bisakah kita melihat ke depan? 58 00:02:40,958 --> 00:02:44,625 Aku bawa kudapan tradisional. Kalau begitu, tidak usah dimakan. 59 00:02:44,708 --> 00:02:46,500 - Ya. - Lanjut. 60 00:02:46,583 --> 00:02:51,083 Kita lakukan perbudakan masyarakat. Kita budak. Kita menunduk. 61 00:02:51,166 --> 00:02:53,666 Sebentar lagi. Kita seorang individu! 62 00:02:53,750 --> 00:02:54,875 Individu! Ini. 63 00:02:54,958 --> 00:02:57,125 - Bagaimana jika berteriak? - Teriak! 64 00:02:57,916 --> 00:03:00,750 Doa. Saat situlah kainnya dikibaskan. 65 00:03:01,250 --> 00:03:02,791 Di mana Altın dan Tumtum? 66 00:03:02,875 --> 00:03:04,000 Entahlah. 67 00:03:06,125 --> 00:03:07,666 Aku seorang individu lagi. 68 00:03:07,750 --> 00:03:09,041 Aku pergi. Lihat. 69 00:03:12,416 --> 00:03:13,833 - Mau rokok? - Tidak. 70 00:03:13,916 --> 00:03:16,041 - Ambillah. - Jangan memaksa. 71 00:03:16,791 --> 00:03:17,875 Baiklah. 72 00:03:17,958 --> 00:03:19,583 Apa yang kita lakukan? 73 00:03:19,666 --> 00:03:21,666 Film horor dan tari, apa-apaan? 74 00:03:22,166 --> 00:03:24,000 Jangan konyol, Bung. 75 00:03:24,083 --> 00:03:27,208 Bung, aku tidak bisa menari di saat orang kelaparan. 76 00:03:28,333 --> 00:03:30,291 - Permisi, Pak. - Ya? 77 00:03:30,375 --> 00:03:32,041 - Apa kau lapar? - Ya. 78 00:03:32,125 --> 00:03:33,666 - Aku lapar. - Lihat? 79 00:03:33,750 --> 00:03:35,250 Erşan tidak peduli. 80 00:03:36,125 --> 00:03:39,250 Aku baru mau bilang. Kenan Film memberiku tawaran. 81 00:03:39,333 --> 00:03:41,625 Aku, Halil Ergün, Tarık Akan. 82 00:03:42,125 --> 00:03:43,208 Kau serius? 83 00:03:43,708 --> 00:03:45,625 - Urutannya seperti itu? - Tidak… 84 00:03:45,708 --> 00:03:47,708 Maksudku, Tarık, Halil, dan aku. 85 00:03:48,458 --> 00:03:49,833 - Masih bagus. - Ya. 86 00:03:50,833 --> 00:03:52,125 Film masalah sosial. 87 00:03:52,208 --> 00:03:54,916 Serikat pekerja, hak pekerja, dan lainnya. 88 00:03:55,416 --> 00:03:57,375 Sedikit pencarian jati diri juga. 89 00:03:58,000 --> 00:04:00,458 - Syutingnya di Istanbul? - Ya. 90 00:04:00,541 --> 00:04:05,000 Maksudku, jika ada pencarian jati diri, lebih masuk akal di sini. 91 00:04:05,083 --> 00:04:06,000 Benar. 92 00:04:06,083 --> 00:04:08,958 Jika harus memilih Menari Bersama Api atau ini, 93 00:04:09,041 --> 00:04:11,500 kupilih film ini, tapi sudah terlanjur. 94 00:04:12,000 --> 00:04:13,041 - Tumtum? - Ya? 95 00:04:13,125 --> 00:04:15,250 - Aku akan jujur kepadamu. - Silakan. 96 00:04:15,750 --> 00:04:19,250 Aku ada naskah istimewa untuk film berjudul Fahri Sang Guru. 97 00:04:19,333 --> 00:04:20,958 Ini tentang masalah sosial. 98 00:04:21,041 --> 00:04:23,583 Jika kau ikut, ayo kita garap. 99 00:04:26,583 --> 00:04:28,208 Berapa banyak bayaranku? 100 00:04:28,291 --> 00:04:29,833 Ini bukan tentang uang. 101 00:04:30,333 --> 00:04:31,708 Ini tentang masalahnya. 102 00:04:32,708 --> 00:04:35,000 Jadi, masalahnya adalah bayaranku? 103 00:04:35,083 --> 00:04:35,958 Bukan. 104 00:04:36,958 --> 00:04:40,583 - Ayo kita minum bir. - Sementara rakyat kelaparan? 105 00:04:40,666 --> 00:04:44,875 - Kita mau bahas itu, Kamerad! - Jangan panggil "kamerad" di depan umum. 106 00:04:44,958 --> 00:04:47,833 Apa yang kau takutkan? Kau takut apa? 107 00:04:47,916 --> 00:04:52,708 Aku butuh kain 38 meter, Mami. Itu nanti dikibaskan dan kami ke bawahnya. 108 00:04:52,791 --> 00:04:54,958 Aku punya kejutan untukmu. 109 00:04:55,041 --> 00:04:58,166 Menjelang akhir, Ateş akan telanjang dan menari. 110 00:04:58,250 --> 00:05:00,208 - Bugil? - Murni. 111 00:05:00,291 --> 00:05:01,375 Apa maksudmu? 112 00:05:01,458 --> 00:05:02,750 Maksudnya bugil. 113 00:05:02,833 --> 00:05:05,750 Sejauh ini bugilnya masih pakai kolor. 114 00:05:05,833 --> 00:05:07,791 Kali ini dia tanpa apa-apa, 'kan? 115 00:05:07,875 --> 00:05:09,833 Muammer, dalam film ini, 116 00:05:09,916 --> 00:05:13,916 saat Seda mencari jati diri, dia juga mempertanyakan masyarakat. 117 00:05:14,000 --> 00:05:14,833 Lewat tarian. 118 00:05:14,916 --> 00:05:16,916 - Aku pakai baju, 'kan? - Ya. 119 00:05:17,958 --> 00:05:19,208 Masuklah. 120 00:05:19,291 --> 00:05:20,250 MURAD KERING 121 00:05:21,916 --> 00:05:23,500 - Hai. - Dari mana saja? 122 00:05:24,958 --> 00:05:27,208 Begini, Menari Bersama Api… 123 00:05:27,291 --> 00:05:28,166 Kenapa? 124 00:05:28,791 --> 00:05:30,041 Kami tidak berkenan. 125 00:05:30,125 --> 00:05:31,333 Sudah kami pikirkan. 126 00:05:31,916 --> 00:05:34,000 Kami menginginkan sosialis… 127 00:05:34,083 --> 00:05:35,916 Melebarkan sayap dan terbang. 128 00:05:36,000 --> 00:05:38,708 - Sayap apa? - Altın punya naskah bagus. 129 00:05:38,791 --> 00:05:43,375 Dengan bantuan teman-teman kami, kami ingin syuting Fahri Sang Guru. 130 00:05:43,458 --> 00:05:44,791 Dengan sayap kalian? 131 00:05:44,875 --> 00:05:49,041 Kalau boleh, kami ingin minta 14.500 lira. 132 00:05:49,125 --> 00:05:51,791 Dana 14.500 lira? Sebesar 7.250 per sayap. 133 00:05:51,875 --> 00:05:53,250 - Apa? - "Apa" apanya? 134 00:05:54,041 --> 00:05:57,000 Pyro, hentikan. Dia menyukaimu. Dia akan memberimu peran. 135 00:05:57,083 --> 00:05:58,833 Hei, itu Menyembah Dewa? 136 00:05:58,916 --> 00:05:59,875 Benar. 137 00:05:59,958 --> 00:06:01,208 Bagus sekali. 138 00:06:01,291 --> 00:06:04,000 - Kau akan memerankan Buğra. - Terima kasih. 139 00:06:04,750 --> 00:06:06,083 Untuk apa 14.500 itu? 140 00:06:07,125 --> 00:06:10,875 - Untuk syuting film. - Kalian merampok kami untuk syuting? 141 00:06:10,958 --> 00:06:12,083 Muammer. 142 00:06:13,583 --> 00:06:16,791 Film tari ini, apa kau berkenan? Katakan kepadaku. 143 00:06:16,875 --> 00:06:20,166 Mana mungkin? Dia meminta sutra sepanjang 38 meter! 144 00:06:20,958 --> 00:06:25,125 - Berapa anggaran film kalian? - Tidak ada yang dibayar. Ini kolektif. 145 00:06:25,208 --> 00:06:27,708 Jika kami habis 50, totalnya 14.550. 146 00:06:27,791 --> 00:06:28,625 Latarnya desa. 147 00:06:28,708 --> 00:06:32,458 - Sebuah desa. Terjangkau. - Film ini tentang pembalasan. 148 00:06:32,541 --> 00:06:33,958 - Atas sistem kotor. - Kenapa? 149 00:06:34,833 --> 00:06:36,166 Ada ledakan atau benturan? 150 00:06:36,250 --> 00:06:40,000 - Hanya ledakan sosial. - Juga benturan antarkelas, tentu saja. 151 00:06:40,083 --> 00:06:43,750 Maksudku, apa kalian butuh pemeran pengganti atau semacamnya? 152 00:06:43,833 --> 00:06:45,541 Tunggu. 153 00:06:45,625 --> 00:06:47,958 - Kemal Sang Guru, ya? - Fahri. 154 00:06:48,458 --> 00:06:53,041 Dengar, kalian akan membayar mahal karena mendiskreditkan tarian. 155 00:06:53,125 --> 00:06:54,291 Enyah dari sini! 156 00:06:55,791 --> 00:06:56,833 Erşan. 157 00:06:58,791 --> 00:07:01,416 Kami akan menceritakan ini saat mendapat penghargaan. 158 00:07:01,500 --> 00:07:03,291 - Yakin mendapat? - Pasti. 159 00:07:03,375 --> 00:07:04,416 Tidak akan! 160 00:07:04,500 --> 00:07:07,500 Peran Berkun dan Oytun akan dimainkan orang lain. 161 00:07:07,583 --> 00:07:09,750 - Pergi! - Filmmu tidak memasyarakat! 162 00:07:09,833 --> 00:07:10,916 - Benarkah? - Ya! 163 00:07:11,000 --> 00:07:13,375 Kalian akan tahu rasa! Berkun dan Oytun. 164 00:07:13,458 --> 00:07:16,333 Bukan demi kaum kaya seperti Berkun dan Oytun. 165 00:07:16,416 --> 00:07:20,666 Kami akan syuting demi kaum miskin seperti Ali, Veli, Ayşe, dan Fatma! 166 00:07:20,750 --> 00:07:22,750 Lakukan itu! Pergi dari ruanganku! 167 00:07:25,541 --> 00:07:28,625 - Aku dipecundangi. - Mereka akan hancur di premiere. 168 00:07:30,791 --> 00:07:31,625 Bagus. 169 00:07:34,041 --> 00:07:36,916 Proyek baru. Fahri Sang Guru. Magnet penghargaan. 170 00:07:37,000 --> 00:07:38,416 Siapa saja? 171 00:07:39,458 --> 00:07:42,041 Tanpa urutan pasti, 172 00:07:42,125 --> 00:07:43,125 kau, aku, 173 00:07:43,833 --> 00:07:46,083 Tumtum, Seyyal, jika dia mau, 174 00:07:46,750 --> 00:07:49,000 Tarık Akan, dan Halil Ergün. 175 00:07:49,083 --> 00:07:50,416 Berhentilah membual. 176 00:07:50,500 --> 00:07:54,000 Harus, jika aku ingin meyakinkanmu. Ini film tentang buruh. 177 00:07:54,500 --> 00:07:57,833 "Bapak-bapak yang baik." Lihat? Latarnya desa. Bacalah. 178 00:07:57,916 --> 00:08:02,166 Nanti kubaca, tenang saja. Jelaskan tentang penghargaan. 179 00:08:02,250 --> 00:08:04,791 Film ini menyoroti masalah sosial. 180 00:08:06,125 --> 00:08:07,250 Bağlama untuk apa? 181 00:08:07,333 --> 00:08:09,916 Untuk lagu tema. Inovasi. 182 00:08:10,000 --> 00:08:11,958 Kami sudah punya pemainnya. 183 00:08:12,041 --> 00:08:14,791 Bukan mau melebih-lebihkan, 184 00:08:15,291 --> 00:08:18,708 tapi bayangkan dia seperti Aşık Veysel atau Karacaoğlan. 185 00:08:18,791 --> 00:08:21,166 Aku ragu Karacaoğlan membuat lagu tema. 186 00:08:21,250 --> 00:08:25,041 - Pasti kalian sudah bicara. Lalu? - Aku memerankan guru idealis. 187 00:08:25,125 --> 00:08:26,916 Aku pejuang revolusi di desa. 188 00:08:27,000 --> 00:08:28,583 - Jatuh cinta kepadaku? - Tidak. 189 00:08:28,666 --> 00:08:29,666 Lalu siapa? 190 00:08:31,875 --> 00:08:33,458 Halo. 191 00:08:33,541 --> 00:08:35,458 - Dia ikut? - Selamat datang. 192 00:08:35,541 --> 00:08:39,000 Tenang. Kalau pun menyabet penghargaan, dia menjadi aktris pendukung terbaik. 193 00:08:39,083 --> 00:08:41,250 Kau aktris terbaiknya. 194 00:08:41,333 --> 00:08:44,833 Aku jadi orang desa, 'kan? Jujur, apa kita semua orang desa? 195 00:08:44,916 --> 00:08:46,750 - Tidak. - Tidak sama sekali. 196 00:08:46,833 --> 00:08:48,625 Seyyal memerankan jurnalis. 197 00:08:48,708 --> 00:08:51,250 Dia gadis kota. Berarti tak ada penghargaan. 198 00:08:51,333 --> 00:08:52,625 Ya, tenang. 199 00:08:52,708 --> 00:08:56,041 Apa? Aku juga orang desa, 'kan? Kenapa malah jurnalis? 200 00:08:56,541 --> 00:09:00,125 - Terserah. Minum apa kita? Wiski? - Tidak. Kita minum teh. 201 00:09:00,208 --> 00:09:04,916 Dia tak paham. Dia tak bisa berperan itu. Aku akan jago memerankan orang desa. 202 00:09:05,000 --> 00:09:07,291 "Hei, Bapak!" 203 00:09:07,375 --> 00:09:09,125 Jangan seperti pria. 204 00:09:09,208 --> 00:09:11,625 Baik. "Ya, Bang!" 205 00:09:11,708 --> 00:09:12,791 - Lebih baik. - Ya? 206 00:09:12,875 --> 00:09:14,333 - Nanti kita latih. - Ya. 207 00:09:14,416 --> 00:09:16,375 Sedang apa kau, İbrahim? 208 00:09:16,875 --> 00:09:17,958 Duduk. 209 00:09:18,041 --> 00:09:21,250 Berandal ini! Dia sangat menjiwai. 210 00:09:21,333 --> 00:09:24,583 - Dia akan menyabet penghargaan juga. - Aktor pendukung. 211 00:09:25,916 --> 00:09:28,416 Dialog "ayah" punyamu akan kuubah menjadi "bapak", 212 00:09:28,500 --> 00:09:31,625 lalu kita bisa melanjutkan membaca naskah. 213 00:09:31,708 --> 00:09:34,000 Terima kasih, Sayang. 214 00:09:34,083 --> 00:09:36,041 - Banyak, tidak? - Sepuluh menit. 215 00:09:36,125 --> 00:09:38,000 Bapak, maksudku. Banyak, tidak? 216 00:09:38,083 --> 00:09:39,750 - Tidak. - Dia orang desa juga? 217 00:09:39,833 --> 00:09:43,083 Kenapa jurnalis berkata "bapak"? Katakan! 218 00:09:43,166 --> 00:09:47,333 Dia harus tahu budayanya. Itu alasannya. Semuanya dijelaskan. 219 00:09:50,416 --> 00:09:53,833 Baik. Aku malas meributkan ini! Dah! 220 00:09:57,291 --> 00:10:00,541 Alev dan Seyyal ikut. Mereka enggan menggarap film tari. 221 00:10:00,625 --> 00:10:02,250 Pasti film mereka sensitif. 222 00:10:02,333 --> 00:10:04,583 Pyro, di mana kesalahan kita? 223 00:10:04,666 --> 00:10:07,958 - Film kita tidak sensitif? - Bukan. Film kita sensitif. 224 00:10:08,041 --> 00:10:11,083 Tapi setelah kupikir-pikir, mereka cari penghargaan. 225 00:10:11,166 --> 00:10:13,041 - Penghargaan apa? - Jeruk Emas. 226 00:10:13,125 --> 00:10:14,500 Fahri Sang Guru. 227 00:10:14,583 --> 00:10:17,083 Sudah jelas akan ada banjir air mata. 228 00:10:17,166 --> 00:10:19,458 - Kenapa kita bisa tidak tahu? - Erşan. 229 00:10:19,541 --> 00:10:20,958 Tolong jangan begini. 230 00:10:21,041 --> 00:10:23,875 Tetaplah realistis. Fokuslah ke garapan kita! 231 00:10:23,958 --> 00:10:27,208 - Jeruk apa maksudmu? - Kenapa? Kita pembuat film, 'kan? 232 00:10:27,291 --> 00:10:29,625 Kau tampil di 20 film memakai kolor. 233 00:10:30,291 --> 00:10:32,916 Itu bahkan belum lima bulan sejak kau mulai pakai kolor! 234 00:10:33,000 --> 00:10:35,416 Kau ingin horor, oke. Kau ingin pedang, baik. 235 00:10:35,500 --> 00:10:38,833 Kuminta menambah sedikit seks, tapi kau juga tidak mau. 236 00:10:38,916 --> 00:10:40,708 Astaga, bersikaplah realistis! 237 00:10:41,416 --> 00:10:44,916 Dengar, jika ini mau dilanjutkan, kita harus bicara serius, 238 00:10:45,000 --> 00:10:47,375 karena saat ini, bar buka demi kau saja! 239 00:10:47,458 --> 00:10:49,250 Begitu pikirmu? Pantatmu! 240 00:10:49,333 --> 00:10:52,041 Ya, itu saja. Itu akan menjadi film bagus! 241 00:10:52,125 --> 00:10:54,583 - Film apa? - Pantatmu! 242 00:10:55,166 --> 00:10:57,916 Ada nuansa komedi dan erotis di film ini. 243 00:10:58,000 --> 00:11:00,958 Tinggal cari partner untukmu. 244 00:11:01,041 --> 00:11:02,083 Kau saja. 245 00:11:02,166 --> 00:11:03,750 Tidak. Aku ketuaan. 246 00:11:03,833 --> 00:11:07,875 - Menurutmu kita tidak bisa menang, ya? - Kau tidak mau berusaha! 247 00:11:07,958 --> 00:11:10,375 Kau selalu mengejar kaitan, makna, lakon. 248 00:11:10,458 --> 00:11:12,208 Lagi pula, kenapa kau peduli? 249 00:11:12,291 --> 00:11:14,916 Jika bukan karena kita, Murad Kering tak ada. 250 00:11:15,000 --> 00:11:16,833 Jangan bahas itu lagi, astaga. 251 00:11:16,916 --> 00:11:21,125 Kita belum pernah bekerja sama, tapi aku suka gayamu. 252 00:11:21,208 --> 00:11:24,875 Aku tak hanya akan memerankan Buğra, aku akan membuatnya hidup. 253 00:11:24,958 --> 00:11:26,333 - Terima kasih. - Masa? 254 00:11:27,250 --> 00:11:28,791 Kenapa kau ambil pusing 255 00:11:28,875 --> 00:11:31,333 jika mereka mendapat penghargaan atau membuat air mata? 256 00:11:31,416 --> 00:11:33,916 Persetan itu. Mari kita urusi garapan kita. 257 00:11:34,625 --> 00:11:35,875 Erşan, Anakku. 258 00:11:36,625 --> 00:11:40,041 Dengar, waktuku tak banyak. Tolong, jangan membuatku kesal. 259 00:11:40,125 --> 00:11:42,291 Kenapa cara pandangmu seperti itu? 260 00:11:42,375 --> 00:11:47,000 Aku bisa membayangkan kau di karpet merah di Adana, Antalya, atau bahkan Cannes. 261 00:11:47,083 --> 00:11:48,166 Cannes? 262 00:11:51,916 --> 00:11:54,375 Monsieur, festival? 263 00:11:54,458 --> 00:11:56,291 Sudah selesai, Monsieur. 264 00:11:56,375 --> 00:11:57,791 - Selesai? - Ya. 265 00:11:57,875 --> 00:11:58,916 Sial! 266 00:12:00,583 --> 00:12:03,583 Kau benar. Kita akan mulai garap cerita baruku. 267 00:12:03,666 --> 00:12:05,125 Namaku Erşan Kuneri. 268 00:12:05,208 --> 00:12:08,625 Aku bukan pembuat film porno. Akan kubuat film sosialis terbaik. 269 00:12:08,708 --> 00:12:12,833 Filmku akan bernuansa kenegaraan. Judulnya Kemal Kooperatif. 270 00:12:13,583 --> 00:12:16,291 Berbau bumi. Bernuansa Anatolia! 271 00:12:16,375 --> 00:12:20,291 Anatolia? Ke Kadıkoy saja kau belum pernah! 272 00:12:20,375 --> 00:12:23,541 Jika kuantar ke Bostancı, kau akan kesasar! Anatolia? 273 00:12:23,625 --> 00:12:25,416 - Begitu? - Aku memercayainya. 274 00:12:25,500 --> 00:12:29,666 Film tari bagus, tapi Anatolia jauh lebih baik, kurasa. 275 00:12:29,750 --> 00:12:31,916 Katakan, menari atau Anatolia? 276 00:12:32,583 --> 00:12:33,416 Anatolia! 277 00:12:33,500 --> 00:12:36,333 Tapi naskahnya harus sangat halus, tidak kasar. 278 00:12:36,416 --> 00:12:38,416 - Harus baru. - Harus sangat nyata! 279 00:12:38,500 --> 00:12:41,916 Jangan pedulikan naskah. Pikirkan bajumu untuk Jeruk Emas. 280 00:12:42,500 --> 00:12:44,333 Erşan, dengar. 281 00:12:44,416 --> 00:12:47,000 Jika kau memenangkan Jeruk Emas, 282 00:12:47,083 --> 00:12:50,583 aku akan menghadiri seremoni memakai kolorku, sepakat? 283 00:12:51,250 --> 00:12:53,083 Baiklah. Kau akan pakai kolor! 284 00:12:57,708 --> 00:12:59,750 Pak Erşan, inilah desa kami. 285 00:12:59,833 --> 00:13:01,708 Bagus sekali. Luar biasa. 286 00:13:01,791 --> 00:13:03,041 Desa yang indah. 287 00:13:03,666 --> 00:13:05,750 Aku jadi teringat akan Karacaoğlan. 288 00:13:05,833 --> 00:13:09,541 Tahu bagaimana Karacaoğlan memandang alam dan manusia setara? 289 00:13:09,625 --> 00:13:10,458 Benar. 290 00:13:10,541 --> 00:13:12,875 Bagiku, ini lebih ke arah Balzac. 291 00:13:12,958 --> 00:13:15,291 - Balzac? - Balzac, barangkali kau tahu. 292 00:13:15,375 --> 00:13:18,666 Dia punya pepatah. "Kamu adalah yang kamu makan." 293 00:13:18,750 --> 00:13:20,291 Ini desa yang sempurna. 294 00:13:22,250 --> 00:13:23,375 Permisi. 295 00:13:23,458 --> 00:13:24,625 Aku Erşan Kuneri. 296 00:13:25,125 --> 00:13:27,833 Kami akan membuat film di desamu. 297 00:13:27,916 --> 00:13:32,625 Kami ingin menggambarkan desamu. Apa yang paling dibutuhkan desamu? 298 00:13:33,541 --> 00:13:34,458 Empati. 299 00:13:34,541 --> 00:13:35,875 Empati? 300 00:13:35,958 --> 00:13:37,166 Empati, ya? 301 00:13:38,125 --> 00:13:40,166 - Luar biasa, catat itu. - Baik. 302 00:13:40,250 --> 00:13:42,208 Kita harus menekankan empati. 303 00:13:52,666 --> 00:13:53,500 Bawa kemari. 304 00:13:55,250 --> 00:13:56,541 Kamerad. Teh? 305 00:13:56,625 --> 00:13:58,166 - Ya! - Ya! 306 00:13:58,250 --> 00:13:59,291 Baik. 307 00:13:59,375 --> 00:14:00,333 Ayo minum. 308 00:14:01,000 --> 00:14:02,791 - Yang terakhir. - Beri aku satu. 309 00:14:02,875 --> 00:14:05,208 - Kamerad. - Para kamerad. 310 00:14:05,291 --> 00:14:06,958 Beri teh untuk kamerad kita. 311 00:14:07,041 --> 00:14:08,458 Aku juga mau teh. 312 00:14:08,541 --> 00:14:09,583 Berapa cangkir? 313 00:14:10,416 --> 00:14:11,333 Sudah 270. 314 00:14:11,416 --> 00:14:12,375 Bangsa… 315 00:14:13,458 --> 00:14:15,208 Sabarkan aku, Tuhan. 316 00:14:15,291 --> 00:14:18,375 Dengar. Usir mereka pukul 7.00 malam. 317 00:14:18,458 --> 00:14:20,416 Katakan akan ada orkestra. 318 00:14:20,500 --> 00:14:22,916 - Baik. - Aku bisa gila jika tidak keluar. 319 00:14:23,000 --> 00:14:23,833 Baiklah. 320 00:14:42,083 --> 00:14:46,708 Altın, apa kau ingin aku menamparnya setelah dialog atau sebelum itu? 321 00:14:46,791 --> 00:14:47,916 Apa dialogmu? 322 00:14:48,458 --> 00:14:50,625 "Bukan aku yang menamparmu, melainkan rakyatku!" 323 00:14:50,708 --> 00:14:53,916 Tampar dia saat "rakyatku", lalu kubuka dari sana. 324 00:14:54,000 --> 00:14:55,125 Baiklah. 325 00:14:55,208 --> 00:14:57,583 Bukan aku yang menamparmu, 326 00:14:57,666 --> 00:14:59,375 melainkan rakyatku! 327 00:14:59,875 --> 00:15:04,458 Kamerad İbrahim. Aku ingin melihat perbedaan kelas dalam tamparan ini. 328 00:15:04,541 --> 00:15:06,333 - Tugasmu… - İsa. 329 00:15:06,416 --> 00:15:08,833 Aku mau wiski tanpa teh. 330 00:15:08,916 --> 00:15:10,333 Ya, aku juga mau. 331 00:15:12,625 --> 00:15:14,958 Menurutmu kita bisa menang penghargaan? 332 00:15:15,041 --> 00:15:17,500 Entahlah. Tidak ada gunanya. 333 00:15:18,000 --> 00:15:21,333 Jika aku menang, akan kubilang itu untuk semua wanita. 334 00:15:21,416 --> 00:15:22,833 Termasuk kau juga. 335 00:15:23,500 --> 00:15:25,375 Baik. Boleh juga. 336 00:15:26,541 --> 00:15:28,375 Kau cocok jadi orang desa. 337 00:15:29,458 --> 00:15:30,625 Berengsek. 338 00:15:31,416 --> 00:15:32,708 Bagus, 'kan? 339 00:15:33,333 --> 00:15:36,750 Apa kita terlalu keras pada Erşan? Aku terus memikirkannya. 340 00:15:36,833 --> 00:15:39,666 Sudah kita bahas, 'kan? Menari atau Anatolia? 341 00:15:39,750 --> 00:15:42,875 Dia kesayanganku. Tiada hari tanpa memikirkannya. 342 00:15:42,958 --> 00:15:46,291 Toh menari dan Anatolia bisa berjalan beriringan. 343 00:15:46,375 --> 00:15:51,250 Erşan tidak akan marah kepada kita. Dia akan bangga pada kita. Lihat saja. Ya? 344 00:15:51,333 --> 00:15:52,958 Semangat, Ibu Pertiwi. Ayo! 345 00:16:02,000 --> 00:16:03,083 Sudah selesai. 346 00:16:03,166 --> 00:16:04,250 Ini bagus. 347 00:16:04,333 --> 00:16:05,916 Astaga! Akhirnya! 348 00:16:06,500 --> 00:16:07,500 Mau minum konyak? 349 00:16:07,583 --> 00:16:08,416 Ya. 350 00:16:14,041 --> 00:16:15,750 - Kau lelah? - Sedikit. 351 00:16:17,666 --> 00:16:20,416 Erşan, kau membuatku takjub. 352 00:16:20,500 --> 00:16:23,666 Kau sangat bersemangat, kau habis-habisan. 353 00:16:23,750 --> 00:16:25,083 Itu sangat berharga. 354 00:16:25,583 --> 00:16:29,083 Aku selalu ingin mengatakan sesuatu. Itu selalu ada di sini. 355 00:16:30,875 --> 00:16:34,625 Kenapa kau membuat semua film seks? Kau pernah menyesalinya? 356 00:16:42,875 --> 00:16:47,291 Tahun 1965, aku juara dua di Raja Muda Film Penggerak. 357 00:16:47,375 --> 00:16:48,750 - Sungguh? - Ya. 358 00:16:48,833 --> 00:16:51,875 Film pertamaku, Kau Segalanya, rilis tahun 1965. 359 00:16:51,958 --> 00:16:53,208 Aku keren saat itu. 360 00:16:54,208 --> 00:16:55,208 Luar biasa. 361 00:16:55,291 --> 00:16:57,958 Aku punya aturan. Tanpa ciuman dan sebagainya. 362 00:16:58,041 --> 00:17:02,625 Aku diberhentikan. Selama 7-8 tahun, aku tanpa pekerjaan. 363 00:17:03,625 --> 00:17:06,083 - Lalu apa yang kau lakukan? - Memompa. 364 00:17:07,041 --> 00:17:08,041 Di pom bensin. 365 00:17:09,208 --> 00:17:11,666 Menjadi DJ, produksi musik. 366 00:17:12,541 --> 00:17:15,125 Setelah hampir sepuluh tahun, kau kembali. 367 00:17:15,208 --> 00:17:18,500 Untuk memompa, lagi. Film pertamaku, Lelaki Pemompa. 368 00:17:19,166 --> 00:17:23,583 Tapi aku tak pernah melepas kolor. Filmnya tidak jelek. Itu kocak. 369 00:17:24,083 --> 00:17:27,625 Kami menghasilkan banyak uang, tapi uang tidak memuaskanku. 370 00:17:30,041 --> 00:17:34,041 Apa kau mengharapkan penghargaan? Katakan sejujurnya. 371 00:17:35,250 --> 00:17:39,208 Mereka tidak akan memberiku itu. Itu tidak akan terjadi. 372 00:17:40,041 --> 00:17:40,875 Tapi? 373 00:17:42,250 --> 00:17:43,875 Aku hanya ingin dikenang. 374 00:18:00,833 --> 00:18:02,708 Sudah larut, aku harus pulang. 375 00:18:03,875 --> 00:18:06,083 Kau ingin kuantar pulang? 376 00:18:07,000 --> 00:18:07,833 Tentu. 377 00:18:14,625 --> 00:18:17,125 Berapa wanita yang mendengar candaanmu ini? 378 00:18:17,625 --> 00:18:19,708 Aku tidak bercanda dengan wanita. 379 00:18:19,791 --> 00:18:22,958 - Aku tidak pernah bercanda dengan wanita. - Sungguh? 380 00:18:26,208 --> 00:18:28,375 Kau tahu yang kulakukan pada wanita? 381 00:18:35,875 --> 00:18:38,833 Eryetiş, jangan hentikan aku! Lepaskan, Eryetiş! 382 00:18:38,916 --> 00:18:40,333 - Lepaskan! - Ada apa? 383 00:18:40,416 --> 00:18:42,583 - Apa yang terjadi? - Kaum anarkis. 384 00:18:42,666 --> 00:18:45,583 Setelah 400 cangkir teh, dia ingin menutup transaksi, 385 00:18:45,666 --> 00:18:47,041 lalu terjadi perkelahian. 386 00:18:47,125 --> 00:18:49,833 - Mereka menyebutku komprador! - Apa kau melakukan itu? 387 00:18:49,916 --> 00:18:51,833 Aku bahkan tidak tahu artinya! 388 00:18:51,916 --> 00:18:53,625 Dia dipukul dengan bağlama. 389 00:18:53,708 --> 00:18:55,958 Bawa dia ke apoteker untuk diperban. 390 00:18:56,458 --> 00:18:59,333 - Astaga naga. - Pembuat onar. Lepaskan! 391 00:18:59,416 --> 00:19:00,541 Teman, Kamerad. 392 00:19:00,625 --> 00:19:02,250 - Jangan begini. - Teman-teman! 393 00:19:02,333 --> 00:19:03,333 - Erşan! - Kamerad! 394 00:19:03,416 --> 00:19:05,083 - Minumlah teh! - Duduklah. 395 00:19:05,166 --> 00:19:07,916 Kawan! Para kameradku, kaum pekerja! 396 00:19:08,000 --> 00:19:10,125 Tenang! Kalian tak bisa berbagi apa? 397 00:19:10,208 --> 00:19:13,041 Kau tidak tahu apa itu berbagi, Tuan! 398 00:19:13,125 --> 00:19:16,083 Kalau mau menghasut kami, jangan repot-repot! 399 00:19:16,166 --> 00:19:18,583 Kami tidak tunduk pada tirani! Benar? 400 00:19:18,666 --> 00:19:20,791 - Tidak akan! - Tidak akan! 401 00:19:20,875 --> 00:19:24,208 Astaga, Altın! Kau mau membuat film sosialis. 402 00:19:24,291 --> 00:19:27,458 Kau menolak film tari. Kenapa malah begini? 403 00:19:27,541 --> 00:19:29,583 - Alev. - Jangan tanya apa pun. 404 00:19:29,666 --> 00:19:32,166 Dia memprovokasimu. Jangan dengarkan dia! 405 00:19:32,250 --> 00:19:33,708 - Penghasut! - Apa? 406 00:19:33,791 --> 00:19:35,416 - Penghasut! - Astaga! 407 00:19:35,500 --> 00:19:39,416 Kalian sudah menikmati 400 cangkir teh dan 60 bagel! Apa-apaan ini? 408 00:19:40,208 --> 00:19:45,916 Erşan, tidak ada yang mau membayar teh. Aku benar-benar kecewa. Maafkan aku. 409 00:19:46,000 --> 00:19:48,500 Duduklah. 410 00:19:48,583 --> 00:19:49,791 Duduklah. 411 00:19:50,291 --> 00:19:52,750 Teman-teman! Apa kita memperjuangkan hak buruh? 412 00:19:52,833 --> 00:19:53,750 Benar! 413 00:19:53,833 --> 00:19:55,083 Siapa yang memukul Muammer? 414 00:19:55,166 --> 00:19:56,916 - Aku. - Kemarilah. 415 00:20:01,500 --> 00:20:04,166 Bukan aku yang menamparmu, melainkan rakyatku! 416 00:20:04,250 --> 00:20:06,750 - Tak bisa diterima! Kami pergi! - Teman-teman, kumohon! 417 00:20:06,833 --> 00:20:07,750 - Kumohon. - Tinggal. 418 00:20:07,833 --> 00:20:09,000 - Teman-teman! - Kamerad! 419 00:20:09,083 --> 00:20:13,625 Kamerad Medet, kau sendiri makan 21 bagel, astaga! 420 00:20:13,708 --> 00:20:14,750 Yang benar saja! 421 00:20:14,833 --> 00:20:18,208 Aku tidak bisa tampil jika kau mengeluhkan secuil bagel! 422 00:20:18,750 --> 00:20:21,125 Sudah 22, Kamerad! Dua puluh dua! 423 00:20:21,708 --> 00:20:24,291 Kamerad Candaş, setidaknya kau di sini. 424 00:20:26,625 --> 00:20:27,541 Bagus. 425 00:20:28,166 --> 00:20:29,833 - Mereka pergi. - Tentu saja! 426 00:20:29,916 --> 00:20:32,666 Kau membuat film sosialis, tapi tidak mengenal mereka. 427 00:20:32,750 --> 00:20:35,291 Gagal sudah penghargaan! Persetan kumismu! 428 00:20:35,375 --> 00:20:36,916 - Kamerad Alev. - Enyahlah! 429 00:20:37,000 --> 00:20:40,208 Kau membuat bintang film porno memerankan ibu-ibu desa. 430 00:20:40,291 --> 00:20:42,791 Siapa yang butuh kita untuk film sosialis? 431 00:20:42,875 --> 00:20:43,708 Aku! 432 00:20:44,208 --> 00:20:45,541 Aku butuh kau, astaga! 433 00:20:46,041 --> 00:20:48,125 Bukankah kalian kamerad-kameradku? 434 00:20:49,083 --> 00:20:51,375 Aku akan membuat film tari. Lucu! 435 00:20:51,458 --> 00:20:53,958 Sayang, kau boleh menjadi kameradku. 436 00:20:54,041 --> 00:20:54,875 Pasti! 437 00:20:56,208 --> 00:20:57,666 Ini proyek baru kita. 438 00:20:57,750 --> 00:21:00,666 Kemal Kooperatif. Bagus. Kami tidak hanya menulis ini di rumah. 439 00:21:00,750 --> 00:21:02,541 Kami mengobservasi langsung. 440 00:21:02,625 --> 00:21:05,208 Kami ingin memberi tahu rakyat lewat rakyat. 441 00:21:05,291 --> 00:21:08,625 - Apa Feride menginap di rumahmu? - Alev, tolonglah. 442 00:21:08,708 --> 00:21:10,416 Erşan, bisakah kau memaafkan kami? 443 00:21:10,500 --> 00:21:12,875 Kenapa tidak, Bung? Peluk aku! 444 00:21:16,500 --> 00:21:18,583 Altın, kau… 445 00:21:18,666 --> 00:21:20,333 Aku membaca Fahri sang Guru. 446 00:21:20,416 --> 00:21:22,458 Feride dan aku membuat beberapa perubahan. 447 00:21:22,541 --> 00:21:24,541 Alev, maukah kau main di film ini? 448 00:21:25,166 --> 00:21:27,166 - Wanita desa lagi? - Bukan. 449 00:21:27,250 --> 00:21:29,000 - Bagus. - Seyyal? 450 00:21:29,083 --> 00:21:30,000 Aku mau. 451 00:21:30,875 --> 00:21:33,500 - Bagaimana, Tumtum? - Libatkan aku. 452 00:21:34,333 --> 00:21:37,083 Altın, kau mau cukur kumis itu demi film ini? 453 00:21:38,875 --> 00:21:39,958 Sampai habis. 454 00:21:41,500 --> 00:21:42,875 Kalian ini! 455 00:21:42,958 --> 00:21:45,166 Kemarilah, Nona! Dasar orang desa. 456 00:21:45,250 --> 00:21:47,250 Erşan. Mereka sudah pergi? 457 00:21:47,333 --> 00:21:51,125 - Komprador, bagaimana keadaanmu? - Aku juga ada di film baru, 'kan? 458 00:21:51,208 --> 00:21:54,875 Tentu. Eryetiş! Ambilkan teh. Kami akan bayar dengan uang kami. 459 00:21:56,166 --> 00:21:59,375 Erşan. Menari Bersama Api. Karakter Buğra sudah siap. 460 00:21:59,458 --> 00:22:02,708 Luar biasa. Karakternya bernyali. 461 00:22:02,791 --> 00:22:05,166 Suruh di tengah agar tidak sakit kepala. 462 00:22:06,625 --> 00:22:09,125 Lupakan Menari Bersama Api. Kita akan ke desa. 463 00:22:09,208 --> 00:22:11,625 Dari desa ke Cannes. Cannes, kami datang! 464 00:22:13,833 --> 00:22:14,666 Sungguh? 465 00:22:20,583 --> 00:22:22,708 Datuk! 466 00:22:22,791 --> 00:22:25,333 KEMAL KOOPERATIF 467 00:22:25,416 --> 00:22:26,375 Kemari kau. 468 00:22:26,458 --> 00:22:29,375 Jangan kampungan hanya karena lagi syuting. Pergi! 469 00:22:30,041 --> 00:22:31,791 Hentikan musik itu! 470 00:22:35,000 --> 00:22:36,125 Halo, Bapak-bapak. 471 00:22:36,208 --> 00:22:37,750 - Halo. - Selamat datang. 472 00:22:43,708 --> 00:22:44,791 Terima kasih. 473 00:22:46,250 --> 00:22:48,000 Halo, Teman-teman. 474 00:22:48,666 --> 00:22:50,875 Selamat datang di desa kami, Avallar. 475 00:22:51,625 --> 00:22:55,208 Aku akan menceritakan tentang desa kami. 476 00:22:55,708 --> 00:23:00,166 Sebenarnya, cerita dimulai dengan kedatangan Pak Kemal di desa kami. 477 00:23:00,666 --> 00:23:04,458 Sebelum dia ke sini, kami hidup tenang dan bersahaja. 478 00:23:04,958 --> 00:23:07,708 Jadi, tidak ada cerita-cerita fantastis. 479 00:23:08,333 --> 00:23:10,750 Syukurlah sudah ada listrik, 480 00:23:10,833 --> 00:23:13,041 ada TV hitam putih, 481 00:23:13,125 --> 00:23:16,208 lahan kami luas dengan panen melimpah, 482 00:23:16,291 --> 00:23:18,666 situasi aman dan tenteram. 483 00:23:18,750 --> 00:23:21,416 - Apa aku benar, Bapak-bapak? - Ya. 484 00:23:21,500 --> 00:23:22,458 Lihat? 485 00:23:22,541 --> 00:23:24,458 Jangan meremehkan orang desa. 486 00:23:24,541 --> 00:23:28,458 Gerakan kolektif menciptakan elemen komedi yang bagus. 487 00:23:28,541 --> 00:23:29,583 Mengerti? 488 00:23:30,083 --> 00:23:35,666 Nah, Pak Kemal adalah wujud transformasi dari individualisme menjadi kolektivisme, 489 00:23:36,166 --> 00:23:37,708 tapi dia mengacaukannya. 490 00:23:37,791 --> 00:23:38,875 Ya. 491 00:23:38,958 --> 00:23:43,458 Nah, saksikanlah kisah pembuka mata ini. 492 00:23:43,541 --> 00:23:47,041 Sementara itu, aku akan menikmati rokokku. 493 00:23:56,000 --> 00:23:58,541 KIZILCA 494 00:24:02,458 --> 00:24:04,208 Selamat datang, Pak Pengguru. 495 00:24:04,291 --> 00:24:05,375 Terima kasih. 496 00:24:05,458 --> 00:24:07,875 Bukan "pengguru", tapi "guru". 497 00:24:07,958 --> 00:24:10,875 Persetan! Kau baru saja datang. 498 00:24:14,041 --> 00:24:16,625 Murtaza, kau mau ke mana? Kembalilah. 499 00:24:16,708 --> 00:24:18,333 Ada apa? Kenapa dia kesal? 500 00:24:18,416 --> 00:24:21,500 Biarkan, Pak. Orang desa, 'kan? Nanti juga terbiasa. 501 00:24:22,416 --> 00:24:25,083 - Anak-anak di luar. - Ya, mereka bermain. 502 00:24:25,583 --> 00:24:28,750 - Apa tidak ada sekolah? - Ada, tapi ini hari Sabtu. 503 00:24:29,958 --> 00:24:31,125 Dengar, 504 00:24:31,208 --> 00:24:33,083 sekolah itu setiap hari. 505 00:24:33,166 --> 00:24:36,458 Astaga, orang ini sungguh menyebalkan. 506 00:24:36,916 --> 00:24:38,458 Kenapa mereka, Tuan Fehim? 507 00:24:38,541 --> 00:24:39,791 Aku Nusret. 508 00:24:39,875 --> 00:24:40,833 Nusret? 509 00:24:40,916 --> 00:24:44,500 - Katanya Tuan Fehim akan menyambutku. - Di mana kau ditugaskan? 510 00:24:44,583 --> 00:24:45,458 Avallar. 511 00:24:45,958 --> 00:24:49,541 Ya ampun, ini Kızılca. Kau bahkan tidak tahu tujuanmu. 512 00:24:49,625 --> 00:24:51,125 Desamu jauh di sana. 513 00:24:51,208 --> 00:24:54,083 Kau harus berjalan jauh ke sana. Ya ampun. 514 00:24:54,166 --> 00:24:55,041 Ya ampun. 515 00:24:56,416 --> 00:25:01,208 Begitulah mereka. Avallar sejauh itu, setelah Taşkale. 516 00:25:01,291 --> 00:25:03,916 Terima kasih. Kuharap semua orang sepertimu. 517 00:25:05,125 --> 00:25:06,416 Aku orang idiot desa. 518 00:25:07,041 --> 00:25:08,166 Mestan. 519 00:25:08,250 --> 00:25:09,500 Kita menjadi kamerad? 520 00:25:09,583 --> 00:25:10,666 Tentu. 521 00:25:12,583 --> 00:25:14,666 - Adakah penghargaan untukku? - Apa? 522 00:25:15,416 --> 00:25:17,708 Penghargaan. Lihat yang kulakukan. 523 00:25:18,541 --> 00:25:21,333 Maka dimulailah perjalanan Pak Kemal. 524 00:25:21,833 --> 00:25:22,666 Dia datang, 525 00:25:22,750 --> 00:25:25,208 tinggal di rumah dengan satu kamar tidur. 526 00:25:25,291 --> 00:25:28,000 Di sanalah dia pertama kali bertemu Nazlı. 527 00:25:29,791 --> 00:25:31,333 - Buku. - Ya. 528 00:25:32,250 --> 00:25:34,000 Kau sudah baca semuanya? 529 00:25:34,083 --> 00:25:35,000 Ya, sudah. 530 00:25:36,208 --> 00:25:37,666 Guru cerdas. 531 00:25:50,416 --> 00:25:51,583 Tunggu sebentar. 532 00:25:52,083 --> 00:25:53,041 Kenapa? 533 00:25:53,875 --> 00:25:56,208 Jangan "kenapa". "Ya" lebih baik. 534 00:25:57,125 --> 00:25:58,416 Siapa namamu? 535 00:25:59,625 --> 00:26:01,041 Nazlı. 536 00:26:02,708 --> 00:26:03,708 Nazlı. 537 00:26:03,791 --> 00:26:06,208 - Kau putri Tuan Fehim, 'kan? - Ya. 538 00:26:08,125 --> 00:26:12,041 Jangan jatuh cinta kepadaku, Nak, paham? 539 00:26:12,541 --> 00:26:13,958 Jatuh cintalah kepadaku. 540 00:26:14,541 --> 00:26:16,625 Diam. Dasar bodoh. 541 00:26:17,458 --> 00:26:20,125 Minta ayahmu mengumpulkan warga di kedai kopi. 542 00:26:20,625 --> 00:26:23,166 Sampaikan Pak Kemal ingin bicara. 543 00:26:23,250 --> 00:26:24,500 Baik, Pak. 544 00:26:24,583 --> 00:26:27,666 Pak? Kemal saja. Namaku Kemal. 545 00:26:30,208 --> 00:26:31,041 Apa katamu? 546 00:26:32,083 --> 00:26:37,333 Kau melarangku jatuh cinta, tapi kau malah memancing, dasar musang! 547 00:26:40,416 --> 00:26:43,375 Nazlı memang gila, tapi dia cantik! 548 00:26:44,958 --> 00:26:46,041 Dia memang cantik. 549 00:26:48,208 --> 00:26:49,708 Tempat tidurmu nyaman! 550 00:26:53,291 --> 00:26:55,208 Menurutmu kita akan berhasil, Mestan? 551 00:26:55,291 --> 00:26:58,000 Bisakah kita buat pohon muda ini tumbuh di tanah tandus ini? 552 00:26:58,541 --> 00:26:59,916 Apa maksudmu? 553 00:27:00,458 --> 00:27:03,958 Akankah anak-anak bersekolah? Akankah wanita bekerja? 554 00:27:04,458 --> 00:27:07,875 Apa kita bisa berbagi sama rata? 555 00:27:07,958 --> 00:27:11,041 Kooperatif, misalnya. Menurutmu kita bisa? 556 00:27:11,541 --> 00:27:12,666 Mana aku tahu? 557 00:27:13,791 --> 00:27:15,833 Aku yakin kau tahu. 558 00:27:15,916 --> 00:27:19,250 Mungkin kau gila, tapi kau tercerdas di antara kita. 559 00:27:21,416 --> 00:27:23,041 Kau malah melebih-lebihkan! 560 00:27:24,125 --> 00:27:25,041 Ayo bergulat! 561 00:27:29,000 --> 00:27:30,541 Sebentar! 562 00:27:38,000 --> 00:27:41,833 Pos 4434 melapor. Tersangka guru telah tiba di desa. 563 00:27:42,541 --> 00:27:45,750 Aku bersamanya. Dia sudah mulai memuntahkan komunisme. 564 00:27:45,833 --> 00:27:47,583 Menyebut "kooperatif". Ganti. 565 00:27:56,916 --> 00:27:59,416 - Selamat datang, Pak Guru. - Terima kasih. 566 00:27:59,500 --> 00:28:01,666 - Selamat datang, Guru. - Terima kasih. 567 00:28:01,750 --> 00:28:03,666 Namaku Kemal. Pak Guru Kemal. 568 00:28:03,750 --> 00:28:07,833 - Bagaimana kami tahu kau guru? - Baru saja kubilang, Pak Guru Kemal. 569 00:28:07,916 --> 00:28:09,625 Aku di sini untuk membimbing kalian, 570 00:28:09,708 --> 00:28:11,166 menjadi mercusuar, 571 00:28:11,250 --> 00:28:13,958 sebuah tanda, untuk memproduksi bersama… 572 00:28:14,041 --> 00:28:16,583 - Guru, 7 x 8 berapa? - 56. 573 00:28:16,666 --> 00:28:19,416 - Berapa 9 x 9? - 81. 574 00:28:19,500 --> 00:28:22,333 - Ada berapa musim dalam setahun? - Empat. 575 00:28:22,416 --> 00:28:23,833 - Dia tahu. - Dia tahu. 576 00:28:23,916 --> 00:28:25,458 Aku punya pertanyaan. 577 00:28:25,958 --> 00:28:27,083 Silakan, Mestan. 578 00:28:27,166 --> 00:28:28,416 Aku akan dapat penghargaan? 579 00:28:28,500 --> 00:28:29,500 - Apa? - Penghargaan. 580 00:28:29,583 --> 00:28:32,541 Penghargaan? Aku harus berbaur dengan warga desa dulu. 581 00:28:32,625 --> 00:28:34,750 Baiklah, Guru, 56 x 11 berapa? 582 00:28:34,833 --> 00:28:36,041 - 56 x 11? - Ya. 583 00:28:36,125 --> 00:28:37,750 56 x 11, itu… 584 00:28:37,833 --> 00:28:40,416 245 x 376! 585 00:28:40,500 --> 00:28:42,500 - Aku akan… - Halo, Semuanya. 586 00:28:42,583 --> 00:28:44,250 - Halo. - Tuan. 587 00:28:44,333 --> 00:28:45,416 Tuan. 588 00:28:45,500 --> 00:28:47,375 - Selamat datang, Feramuz. - Terima kasih. 589 00:28:47,458 --> 00:28:50,166 Sabar, jangan buru-buru mengusik Pak Guru. 590 00:28:50,250 --> 00:28:53,333 - Selamat datang, Pak. - Pak Guru Kemal. 591 00:28:53,416 --> 00:28:55,541 Aku Tuan Fehim. Maaf aku terlambat. 592 00:28:55,625 --> 00:28:58,916 - Cium tangan gurumu! - Tidak perlu. 593 00:28:59,416 --> 00:29:02,791 Selamat datang, Tuan Fehim. Kenapa tidak bergabung tadi? 594 00:29:02,875 --> 00:29:04,708 Pak, aku menghormatimu, 595 00:29:04,791 --> 00:29:08,000 menyuruh putraku mencium tanganmu, jangan jemawa. 596 00:29:08,083 --> 00:29:12,666 Seorang tuan toh tahu waktunya, benar? 597 00:29:12,750 --> 00:29:13,875 Benar. 598 00:29:13,958 --> 00:29:16,708 Masa para tuan sudah berakhir, Tuan Fehim. Itu sudah lewat. 599 00:29:16,791 --> 00:29:18,250 - Ayah dengar? - Ya. 600 00:29:18,333 --> 00:29:21,208 Biarkan aku mundur dan lihat apa itu masih ada. 601 00:29:23,708 --> 00:29:27,291 Katanya masa para tuan sudah berakhir dan itu sudah berlalu. 602 00:29:28,208 --> 00:29:30,458 Bawakan dia kolonye 603 00:29:30,541 --> 00:29:34,666 agar saat dia bangun dari mimpinya, dia bisa menaruhnya di pipinya. 604 00:29:36,416 --> 00:29:38,625 Lalu para wanita? Wanita kita. 605 00:29:38,708 --> 00:29:40,708 Kenapa mereka berdiri jauh? 606 00:29:40,791 --> 00:29:43,958 - Bukankah seharusnya di depan? - "Wanita kita"? Jaga mulutmu! 607 00:29:44,041 --> 00:29:48,958 - Wanita kalian, kataku. Wanita kalian. - Jangan coba-coba mengalihkan. 608 00:29:49,041 --> 00:29:51,958 Tidak, maksudku, wanita harus selalu dihargai. 609 00:29:52,041 --> 00:29:53,875 Mereka seharusnya di depan. 610 00:29:53,958 --> 00:29:55,083 Nazlı, aku benar? 611 00:29:55,166 --> 00:29:56,958 Mana aku tahu? Bodoh! 612 00:29:58,291 --> 00:30:00,500 - Nazlı. - Kau kelas berapa? 613 00:30:00,583 --> 00:30:04,083 Kau tidak bisa membeli kami. Camkan itu. 614 00:30:04,166 --> 00:30:07,166 Apa? Aku hanya bertanya kepadanya, kelas berapa dia. 615 00:30:07,250 --> 00:30:08,250 Pak Guru, dengar. 616 00:30:08,333 --> 00:30:10,083 Ajarkan tabel perkalian. 617 00:30:10,166 --> 00:30:13,208 Empat musim dan 365 hari dalam setahun. 618 00:30:13,291 --> 00:30:15,291 Tugas seorang datuk. Itu saja. 619 00:30:15,375 --> 00:30:18,958 Aku berjaga-jaga jika tindak tandukmu mulai melenceng. 620 00:30:19,041 --> 00:30:20,291 Hati-hati. 621 00:30:20,375 --> 00:30:22,708 Aku hanya mata yang mengamatimu. 622 00:30:22,791 --> 00:30:26,208 - Aku tidak mengerti. - Aku ingin naik dari kelas lima. 623 00:30:26,291 --> 00:30:27,750 - Lima? - Ya. 624 00:30:27,833 --> 00:30:29,541 Kau menunggu apa? 625 00:30:29,625 --> 00:30:31,875 Setiap guru berselisih dengan ayahku. 626 00:30:31,958 --> 00:30:34,833 Seharusnya kau sudah tahu, Kepala Kardus! 627 00:30:36,833 --> 00:30:38,333 - Bajingan. - Apa? 628 00:30:39,041 --> 00:30:39,875 Tidak ada. 629 00:30:39,958 --> 00:30:40,916 Dengar, Guru. 630 00:30:41,000 --> 00:30:42,750 Jangan macam-macam denganku. 631 00:30:43,250 --> 00:30:45,791 Lakukan sesukamu dan kita lihat nanti. 632 00:30:47,625 --> 00:30:51,041 Aku yakin jati dirimu akan tampak dalam beberapa hari. 633 00:30:51,125 --> 00:30:52,375 Dengar, Tuan Fehim. 634 00:30:52,458 --> 00:30:55,041 Kau selangkah ke arahku, aku selangkah ke arahmu. 635 00:30:55,125 --> 00:30:58,958 Mulai besok, suruh warga buta huruf ke sekolah. 636 00:30:59,541 --> 00:31:00,541 Jangan harap! 637 00:31:00,625 --> 00:31:04,208 - Bagaimana kalau alat tenun wanita? - Jangan bikin kesal. 638 00:31:04,291 --> 00:31:05,625 Irigasi untuk ladang? 639 00:31:05,708 --> 00:31:07,291 Apa? Seorang komunis! 640 00:31:07,875 --> 00:31:10,666 Apa hubungannya dengan ini? Perpustakaan desa. 641 00:31:10,750 --> 00:31:13,500 Pikirmu kami bikin film? Mintalah yang logis. 642 00:31:13,583 --> 00:31:14,666 Televisi? 643 00:31:14,750 --> 00:31:17,125 Nah! Televisi boleh. 644 00:31:17,791 --> 00:31:20,125 Setidaknya itu bisa mencairkan suasana. TV berwarna? 645 00:31:20,208 --> 00:31:22,083 Jawab ya. Berwarna. 646 00:31:22,166 --> 00:31:24,458 Jawab TV berwarna. Hanya ada hitam putih. 647 00:31:24,541 --> 00:31:27,500 Kalian punya TV hitam putih? Baiklah, berwarna. 648 00:31:29,083 --> 00:31:31,541 - Guru! - Baiklah. 649 00:31:31,625 --> 00:31:36,250 Guru, saat kau bilang berwarna, maksudnya bukan seperti pelangi, 'kan? 650 00:31:36,333 --> 00:31:37,333 TV berwarna saja. 651 00:31:37,416 --> 00:31:39,458 Tapi jika TV berwarnanya datang, 652 00:31:39,541 --> 00:31:42,250 apa Bedia Akartürk bisa melihat kita juga? 653 00:31:44,208 --> 00:31:47,791 Aku tidak mengerti apa pun. Baik, TV berwarna kalau begitu. 654 00:31:47,875 --> 00:31:48,791 Ya! 655 00:31:50,541 --> 00:31:52,750 - Bagus! - Jangan kecewakan siapa pun. 656 00:31:52,833 --> 00:31:55,958 Ayo, Guru. Bawakan Pak Guru kopi. 657 00:31:56,041 --> 00:31:58,791 - Aku ingin… - Pak. Katanya TV berwarna. 658 00:31:58,875 --> 00:32:01,375 Ada kekurangan TV berwarna. Mungkin diselundupkan. 659 00:32:01,458 --> 00:32:03,208 Ya. Aku mengikutinya, ganti. 660 00:32:04,708 --> 00:32:07,375 Kemal mulai berbaur dengan warga. 661 00:32:07,458 --> 00:32:12,083 Seperti anak kecil di antara anak-anak, memanen hasil bumi bersama para petani, 662 00:32:12,166 --> 00:32:14,375 dan berbagi kebahagiaan. 663 00:32:14,458 --> 00:32:17,833 Produksi di desa meningkat, kami punya alat tenun permadani, 664 00:32:17,916 --> 00:32:19,833 dan penuntasan buta huruf berjalan. 665 00:32:19,916 --> 00:32:22,000 Berbulan-bulan berlalu seperti ini. 666 00:32:22,500 --> 00:32:24,333 Tapi bagaimana perkara hati? 667 00:32:24,416 --> 00:32:27,791 Di tengah kesibukan, adakah yang sempat untuk itu? 668 00:32:32,541 --> 00:32:34,291 Kau dan buku-bukumu. 669 00:32:34,791 --> 00:32:37,708 Kau lebih memahamiku tanpa membaca itu, bukan? 670 00:32:38,208 --> 00:32:39,791 Kenapa jika kubaca itu? 671 00:32:40,875 --> 00:32:43,041 Tumpukan bukumu atau aku? Pikirkan. 672 00:32:44,583 --> 00:32:45,916 Buku-bukumu, 'kan? 673 00:32:47,041 --> 00:32:48,541 Untuk membaca, ya. 674 00:32:48,625 --> 00:32:51,041 Tapi untuk hidup, aku memilihmu. 675 00:32:52,791 --> 00:32:53,750 Baca aku juga. 676 00:32:54,250 --> 00:32:57,583 Baca aku juga! Buka aku, lipat aku sebagai penanda halaman terakhir, 677 00:32:57,666 --> 00:32:59,750 lalu teruskan baca esok hari. 678 00:33:01,333 --> 00:33:03,041 Kau sangat berbeda, kau tahu? 679 00:33:04,625 --> 00:33:05,666 Pembohong. 680 00:33:06,166 --> 00:33:07,666 Aku hanya gadis biasa. 681 00:33:14,208 --> 00:33:15,500 Sudah sampai. 682 00:33:20,416 --> 00:33:21,958 Ada yang unik darimu. 683 00:33:24,041 --> 00:33:25,000 Pak Guru. 684 00:33:25,708 --> 00:33:27,500 Aku mau mengajakmu ke sini… 685 00:33:30,000 --> 00:33:31,541 tapi kita di desa. 686 00:33:31,625 --> 00:33:32,958 Aku gerah. 687 00:33:33,041 --> 00:33:34,708 Sumpah, aku kepanasan. 688 00:33:34,791 --> 00:33:38,791 Saat mendengar perkataan cerdasmu kepada ayahku, aku panas. 689 00:33:39,375 --> 00:33:40,375 Kemal. 690 00:33:41,208 --> 00:33:43,125 Mau kutunjukkan buah dadaku? 691 00:33:43,208 --> 00:33:47,166 Apa maksudmu, Nazlı? Tubuh itu ibarat bait suci. 692 00:33:47,250 --> 00:33:48,750 Kau mawar yang mau mekar. 693 00:33:49,583 --> 00:33:50,916 Aku enggan membuatmu layu. 694 00:33:51,000 --> 00:33:52,500 Aku tidak peduli. 695 00:33:53,208 --> 00:33:54,250 Rasakan… 696 00:33:55,083 --> 00:33:57,458 Rasakan aku sedikit di bawah sini dengan tanganmu. 697 00:33:57,541 --> 00:33:59,333 Rasakan, lakukan sesuatu di sini. 698 00:33:59,416 --> 00:34:02,125 - Seperti ini… - Tidak. Ibumu di sana. 699 00:34:04,250 --> 00:34:08,750 Aku bisa melalapmu. Akan kucabuti kumis pirangmu. 700 00:34:09,250 --> 00:34:12,416 - Kau mau aku bersandar di dadamu? - Tidak. 701 00:34:13,208 --> 00:34:16,208 Di bawah pohon itu, kita akan ke sana dan berguling. 702 00:34:16,291 --> 00:34:17,208 Ibumu datang. 703 00:34:17,875 --> 00:34:18,708 Nazlı! 704 00:34:21,125 --> 00:34:22,916 Kalian bicara apa? 705 00:34:23,416 --> 00:34:26,375 Kemal ingin membuka pabrik pasta tomat. 706 00:34:26,458 --> 00:34:28,333 Mana aku tahu? 707 00:34:28,416 --> 00:34:30,083 Apa maksudnya? 708 00:34:30,166 --> 00:34:31,041 Pasta tomat? 709 00:34:32,916 --> 00:34:33,750 Masuklah! 710 00:34:35,500 --> 00:34:37,625 - Semoga harimu baik. - Terima kasih. 711 00:34:38,625 --> 00:34:41,041 Dia gencar mendekati putri Tuan. Ganti. 712 00:34:44,000 --> 00:34:46,625 Mestan. Bagaimana keadaanmu, Nak? 713 00:34:46,708 --> 00:34:48,750 - Perkara hati? - Ya. 714 00:34:48,833 --> 00:34:50,041 Bawa gadis ini. 715 00:34:50,625 --> 00:34:51,916 Tentu, Mestan. 716 00:34:52,958 --> 00:34:55,875 Gadis-gadis kota cantik itu tidak lebih baik daripadanya. 717 00:34:55,958 --> 00:34:57,666 Dia bahkan lebih baik. 718 00:34:58,166 --> 00:35:00,166 Tangannya lembut seperti kapas. 719 00:35:00,750 --> 00:35:02,250 Matanya bak mata rusa. 720 00:35:04,166 --> 00:35:08,083 Dia seperti bumi. Ibu pengasih yang melahirkan. 721 00:35:11,041 --> 00:35:12,166 Dia bau. 722 00:35:12,666 --> 00:35:13,500 Apa? 723 00:35:14,166 --> 00:35:15,708 Baunya seperti bumi. 724 00:35:16,708 --> 00:35:19,250 Baunya seperti tanah. Baunya seperti gandum. 725 00:35:19,750 --> 00:35:23,000 Bau Nazlı seperti tanah airku. Aku akan membawanya. 726 00:35:24,166 --> 00:35:25,791 Aku akan dapat penghargaan? 727 00:35:25,875 --> 00:35:26,833 Penghargaan? 728 00:35:28,250 --> 00:35:29,458 Astaga! 729 00:35:29,958 --> 00:35:31,041 Ayo. 730 00:35:32,375 --> 00:35:33,333 Kau gila. 731 00:35:36,750 --> 00:35:39,458 - Kau serius, Pak Kemal? - Ya, Tuan. 732 00:35:39,541 --> 00:35:41,416 Mulailah tata cara pernikahan. 733 00:35:42,333 --> 00:35:45,250 Kelak jangan bilang kalian dari dua dunia berbeda. 734 00:35:45,333 --> 00:35:48,250 Dia punya kakak perempuan yang tinggal di kota. 735 00:35:48,333 --> 00:35:52,208 Mereka kakaknya. Kita harus tanya pendapat mereka, 'kan? 736 00:35:52,291 --> 00:35:56,291 Bijaksana. Kau benar. Wanita harus punya nama. 737 00:35:56,375 --> 00:35:57,625 Juga hak bicara. 738 00:35:58,125 --> 00:36:01,083 Panggil mereka. Aku akan meminta restu mereka. 739 00:36:01,166 --> 00:36:04,708 Ada baiknya kita sependapat. Boleh kupanggil kau "Ayah"? 740 00:36:05,208 --> 00:36:06,958 Jangan terburu-buru. 741 00:36:07,041 --> 00:36:08,958 Kau sedang bertugas. 742 00:36:09,041 --> 00:36:10,958 Jangan gegabah memutuskan. 743 00:36:11,041 --> 00:36:14,541 Aku ingin Nazlı di sisiku di segala kondisi. 744 00:36:14,625 --> 00:36:16,875 Aku ingin minta restu para saudarinya. 745 00:36:16,958 --> 00:36:18,666 Aku akan memboyong Nazlı. 746 00:36:19,166 --> 00:36:20,166 Memboyongku? 747 00:36:21,166 --> 00:36:24,708 Ayah. Aku tidak mau kakak-kakakku datang. 748 00:36:24,791 --> 00:36:28,708 - Tunggu. Kita lihat nanti. - Kemal, mereka tidak perlu datang. 749 00:36:28,791 --> 00:36:32,750 Harus, Nazlı. Aku ingin mereka tahu betapa aku juga mencintaimu. 750 00:36:33,958 --> 00:36:37,500 Aku tidak tahu harus bagaimana dengan lamaran dadakan ini. 751 00:36:37,583 --> 00:36:41,916 Aku mengirim pesan untuk putri-putriku di Istanbul untuk segera pulang. 752 00:36:42,416 --> 00:36:45,916 Aku tidak cukup pandai untuk bicara dengan sang guru, 753 00:36:46,000 --> 00:36:48,166 tapi setidaknya mereka sependapat. 754 00:36:48,250 --> 00:36:50,875 Kupikir mereka bisa duduk dan bermusyawarah. 755 00:36:52,250 --> 00:36:56,750 Namun, berkali-kali sudah kukatakan. Nazlı tidak cocok untuk ini. 756 00:36:56,833 --> 00:37:01,083 Entah berapa banyak pejabat yang kepincut, tapi siapa mau mendengarkanku? 757 00:37:01,166 --> 00:37:05,041 Omongan Tuan Fehim dan kentut keledai sama saja bagi mereka. 758 00:37:23,666 --> 00:37:25,291 Türkan, selamat datang. 759 00:37:25,375 --> 00:37:27,333 Terima kasih. Salam. 760 00:37:27,416 --> 00:37:30,375 - Hülya, selamat datang. - Terima kasih. Salam. 761 00:37:30,458 --> 00:37:32,708 Filiz, aku Fehiman. Apa kabar? 762 00:37:32,791 --> 00:37:34,375 Aku baik, terima kasih. 763 00:37:35,208 --> 00:37:37,333 - Selamat! - Terima kasih. 764 00:37:37,416 --> 00:37:39,625 - Terima kasih. - Semoga harimu baik. 765 00:37:39,708 --> 00:37:42,333 - Sudah datang. - Ya. Mereka sudah datang. 766 00:37:42,916 --> 00:37:44,583 - Itu mereka? - Ya. 767 00:37:46,291 --> 00:37:50,416 - Kalian berapa bersaudara? - Lima. Empat perempuan, satu laki-laki. 768 00:37:50,500 --> 00:37:54,458 Dengar, aku akan menghancurkanmu. Kau dan seluruh keturunanmu. 769 00:37:54,541 --> 00:37:56,083 Keluarga macam apa kalian ini? 770 00:37:56,166 --> 00:37:59,166 Kenapa? Salahmu memilih dia. Apa salah kami? 771 00:37:59,250 --> 00:38:00,833 - Mereka saudarimu? - Ya. 772 00:38:00,916 --> 00:38:02,708 Berani sekali kalian menipuku! 773 00:38:03,208 --> 00:38:04,916 Kenalkan aku kepada mereka. 774 00:38:05,000 --> 00:38:08,541 - Jika tidak, kau tidak naik kelas. - Baik, Pak Guru, tenang. 775 00:38:08,625 --> 00:38:10,208 Baik, ikut aku. 776 00:38:10,291 --> 00:38:14,041 - Apa kabar, Feramuz? - Terima kasih. Aku baik. Apa kabar? 777 00:38:14,125 --> 00:38:16,000 - Kami baik, syukurlah. - Wah! 778 00:38:16,083 --> 00:38:19,041 - Sayangku, Ferit, kemarilah. - Ferit. 779 00:38:19,125 --> 00:38:21,208 Kemarilah. Kami merindukanmu. 780 00:38:21,708 --> 00:38:24,083 - Kakakku! - Sayangku! 781 00:38:24,166 --> 00:38:28,750 - Ferit, kau sudah naik kelas? - Segera. Lihat, Pak Kemal. 782 00:38:28,833 --> 00:38:31,166 - Salam, Pak. Duduklah. - Silakan. 783 00:38:31,250 --> 00:38:32,291 Halo. 784 00:38:32,375 --> 00:38:33,875 Aku Pak Guru Kemal. 785 00:38:33,958 --> 00:38:36,375 Aku Filiz Kadınoğlu. Pengacara. 786 00:38:36,458 --> 00:38:39,541 Aku Türkan Kadınoğlu Koca, insinyur senior. 787 00:38:39,625 --> 00:38:42,708 Aku anak tengah, Hülya Kadınoğlu. Aku wali kota. 788 00:38:42,791 --> 00:38:43,666 Wali kota? 789 00:38:43,750 --> 00:38:45,541 Kau tidak serius, 'kan? 790 00:38:45,625 --> 00:38:47,250 Katakan kau tidak serius. 791 00:38:48,000 --> 00:38:50,583 Sialan kalian semua! 792 00:38:50,666 --> 00:38:53,458 Kalian datang, tapi aku tidak dikabari? 793 00:38:53,541 --> 00:38:56,291 Aku sedang bekerja di ladang, Kakak. 794 00:38:56,375 --> 00:38:58,125 Kalian wangi sekali! 795 00:38:59,375 --> 00:39:01,958 Lihat. Kemal, tunanganku. 796 00:39:02,916 --> 00:39:06,416 Pak Guru Kemal? Bagaimana? Lima bersaudara bersama. 797 00:39:06,500 --> 00:39:08,250 Diberkatilah kalian semua! 798 00:39:18,500 --> 00:39:20,083 Adik Ipar. 799 00:39:23,416 --> 00:39:25,833 Kemal. Kesatria Pirangku, kau tak apa? 800 00:39:25,916 --> 00:39:26,791 Lihat dia. 801 00:39:27,791 --> 00:39:29,791 - Luar biasa, Sayang. - Bagus. 802 00:39:30,291 --> 00:39:31,625 Semoga kalian bahagia. 803 00:39:37,666 --> 00:39:42,000 Sejak hari itu, Pak Guru Kemal hancur. 804 00:39:42,500 --> 00:39:46,958 Dia tidak pernah menyebutkan apa pun tentang produksi maupun kooperatif. 805 00:39:47,041 --> 00:39:48,708 Itu mengguncang landasannya. 806 00:39:49,541 --> 00:39:50,833 Ada apa, Kemal? 807 00:39:50,916 --> 00:39:55,083 Pabrik pasta tomat berjalan dengan baik, lancar, 808 00:39:55,166 --> 00:39:56,500 tapi kau tidak peduli! 809 00:39:58,416 --> 00:40:01,791 Kenapa kau tidak seperti kakak-kakakmu? Kau menipuku. 810 00:40:02,458 --> 00:40:03,375 Kemarilah. 811 00:40:04,291 --> 00:40:06,416 Aku ke balai kota mengurus surat nikah. 812 00:40:06,500 --> 00:40:08,500 Kudengar kau mengelak wajib militer! 813 00:40:08,583 --> 00:40:10,166 Aku salah didaftarkan! 814 00:40:10,250 --> 00:40:13,958 Kau kira aku mengecek identitas tiap hari? Jelas aku ini wanita. 815 00:40:14,041 --> 00:40:16,708 Mana ada! Bandingkan dirimu dengan mereka. 816 00:40:18,166 --> 00:40:22,541 Bukankah kau tidak pantas menilaiku dari penampilanku, Pak Guru Kemal? 817 00:40:22,625 --> 00:40:23,958 Jangan sok bijak. 818 00:40:24,041 --> 00:40:27,625 Jika orang tuamu bisa membesarkan gadis seperti mereka, apa masalahmu? 819 00:40:27,708 --> 00:40:29,958 Kenapa kau jahat kepadaku sekarang? 820 00:40:30,041 --> 00:40:31,875 Kenapa? Apa salahku kepadamu? 821 00:40:31,958 --> 00:40:34,458 - Aku tidak menyukaimu lagi! - Ya, tentu. Hei! 822 00:40:34,541 --> 00:40:37,416 Berhenti bicara begitu di rumah ibuku atau kucekik kau! 823 00:40:37,500 --> 00:40:38,791 - Aku tak menyukaimu. - Diam! 824 00:40:38,875 --> 00:40:40,416 - Kenapa? - Aku punya segalanya. 825 00:40:40,500 --> 00:40:43,125 Aku punya segalanya! Kau punya apa, Penis Pirang? 826 00:40:43,208 --> 00:40:44,250 Ibu! 827 00:40:44,333 --> 00:40:45,250 Ya, Sayang? 828 00:40:46,041 --> 00:40:49,791 Sudah kubilang jangan undang kakak-kakakku. 829 00:40:49,875 --> 00:40:50,875 Kalian menipuku! 830 00:40:50,958 --> 00:40:52,500 Tidak ada yang menipumu! 831 00:40:52,583 --> 00:40:54,458 Kau korban prasangkamu sendiri. 832 00:40:54,541 --> 00:40:58,250 Kau bersandar pada pemikiran lama, tanpa memperhatikan hal lain. 833 00:40:58,333 --> 00:40:59,625 Ini Nazlı. 834 00:41:00,125 --> 00:41:01,625 Ini aku. 835 00:41:02,291 --> 00:41:05,375 Mereka saudarinya. Kau harus terima ini apa adanya. 836 00:41:05,458 --> 00:41:09,291 Di pikiranmu, orang desa tidak berpendidikan. 837 00:41:09,875 --> 00:41:11,125 Kau menjadi jumawa, 838 00:41:11,708 --> 00:41:14,833 terbawa suasana, akhirnya jatuh. 839 00:41:15,708 --> 00:41:17,416 Aku bilang apa waktu itu? 840 00:41:17,916 --> 00:41:21,083 "Aku hanya mata yang mengamatimu." 841 00:41:21,166 --> 00:41:23,458 Coba tonton ulang, aku konsisten. 842 00:41:23,958 --> 00:41:26,708 Aku coba memperingatkan bahwa dia bukan tipemu, 843 00:41:27,375 --> 00:41:31,958 tapi kau merasa lebih tahu saat orang menyebutmu "Pak Guru". 844 00:41:32,041 --> 00:41:33,750 Kau jadi tak bisa diandalkan. 845 00:41:33,833 --> 00:41:35,708 Nah, sekarang, bawa dia. 846 00:41:35,791 --> 00:41:38,333 Produksi. Reproduksi, ayo! 847 00:41:38,416 --> 00:41:39,708 Ayo! Silakan! 848 00:41:40,208 --> 00:41:42,791 Kehidupan kota bisa menciptakan persepsi yang salah. 849 00:41:42,875 --> 00:41:45,166 Kami merantau membawa jati diri kami. 850 00:41:45,250 --> 00:41:47,166 Ferit tidak bisa pergi dari sini sekarang. 851 00:41:47,250 --> 00:41:49,500 - Benar. - Dia enggan karena dia Ferit. 852 00:41:49,583 --> 00:41:51,041 Aku Hülya. 853 00:41:51,125 --> 00:41:54,958 Maksudmu ini dalam arti individualisme? 854 00:41:55,041 --> 00:41:58,750 - Kemal, apa cita-citamu? - Kembalilah ke situ. 855 00:41:59,375 --> 00:42:02,708 Kau pikir cita-citaku masih ada? Kau pikir sejawatku ada? 856 00:42:03,208 --> 00:42:06,333 - Dia seperti Oğuz Atay, ya? - Dalam hal kesendirian. 857 00:42:07,375 --> 00:42:08,875 Dia hanya membual. 858 00:42:08,958 --> 00:42:12,125 Ya, memang benar, tapi kini aku punya cita-cita. 859 00:42:12,208 --> 00:42:15,166 Tidak menghasilkan apa-apa. Bahkan reproduksi! 860 00:42:15,250 --> 00:42:18,083 Maka dari itu, aku memutuskan untuk tidak menikahi Nazlı. 861 00:42:18,166 --> 00:42:19,750 - Astaga. - Astaga. 862 00:42:19,833 --> 00:42:21,583 Berengsek kau. 863 00:42:21,666 --> 00:42:24,541 Berengsek kau, dasar bajingan! 864 00:42:24,625 --> 00:42:26,708 - Astaga. - Nazlı, kumohon. 865 00:42:26,791 --> 00:42:28,166 Nazlı, hei! 866 00:42:28,250 --> 00:42:30,166 Jaga mulutmu, Bodoh! 867 00:42:30,250 --> 00:42:32,708 Ayah tak dengar caranya bicara kepadaku? 868 00:42:32,791 --> 00:42:34,625 Dasar anjing kampung! 869 00:42:34,708 --> 00:42:36,708 Dasar anjing kampung! 870 00:42:36,791 --> 00:42:39,916 Ambil cincinmu dan masukkan ke puki ibumu! 871 00:42:40,000 --> 00:42:40,958 - Nazlı! - Cukup! 872 00:42:41,041 --> 00:42:42,958 - Aku harus apa, Hülya? - Tenang. 873 00:42:43,041 --> 00:42:44,500 Begitulah dia bereaksi. 874 00:42:46,250 --> 00:42:48,125 Kau seharusnya tidak membuatnya marah. 875 00:42:48,208 --> 00:42:50,875 Diam. Usiamu 40 tahun, tapi masih kelas lima. 876 00:42:50,958 --> 00:42:53,541 Usiaku 14 tahun. Hanya tidak naik dua tahun. 877 00:42:53,625 --> 00:42:57,541 Bagus! Tambah setahun lagi! Adik kalian tidak akan kunaikkan. 878 00:42:57,625 --> 00:43:00,208 - Lihat? - Itu keputusanmu. Kau lebih tahu. 879 00:43:00,291 --> 00:43:01,833 Aku juga tahu banyak hal. 880 00:43:01,916 --> 00:43:04,041 Kita terlalu memanjakan keparat ini! 881 00:43:04,125 --> 00:43:05,541 Hei! Berhenti! 882 00:43:13,208 --> 00:43:14,125 Cukup! 883 00:43:14,208 --> 00:43:16,125 - Ayo! - Ayah, lepaskan aku! 884 00:43:22,208 --> 00:43:23,041 Aku pamit. 885 00:43:25,000 --> 00:43:26,083 Maafkan aku. 886 00:43:26,583 --> 00:43:28,583 Aku terbawa suasana. 887 00:43:29,625 --> 00:43:31,958 Maksudku, ada kesalahan. 888 00:43:32,791 --> 00:43:38,625 Aku ingin desa ini berkembang, tapi aku malah mendapat pelajaran. 889 00:43:38,708 --> 00:43:42,083 Kalian bisa berkembang bahkan tanpa orang bodoh sepertiku. 890 00:43:42,166 --> 00:43:47,000 Jika memang ditakdirkan. Itu jelas sekali. Tak ada yang bisa dilakukan. 891 00:43:48,000 --> 00:43:50,958 Pabrik pasta tomat adalah pemberianku untuk kalian. 892 00:43:51,041 --> 00:43:54,500 Apa yang kupelajari? Jangan ikut campur. 893 00:43:54,583 --> 00:43:56,500 Terima kasih. Mestan. 894 00:43:58,875 --> 00:44:01,041 Hanya kau yang mengerti aku. 895 00:44:02,208 --> 00:44:05,208 Mungkin kau gila, atau edan, tapi kau pria sejati. 896 00:44:05,291 --> 00:44:06,625 Peluk Saudaramu ini. 897 00:44:08,833 --> 00:44:09,666 Bung… 898 00:44:11,875 --> 00:44:13,041 Aku seorang polisi. 899 00:44:14,000 --> 00:44:14,958 Polisi, ya? 900 00:44:16,333 --> 00:44:19,041 - Aku juga tidak tahu itu. - Kau tidak menyadari banyak hal. 901 00:44:19,125 --> 00:44:22,625 Kau tidak pernah mengubah sudut pandangmu. Permisi. 902 00:44:23,125 --> 00:44:25,916 Pak, aku akan berhenti mengikuti Pak Guru Kemal. 903 00:44:26,000 --> 00:44:26,916 Polisi, ya? 904 00:44:27,000 --> 00:44:30,708 Dia bodoh, Pak. Bukan, dia dungu. Dia bukan ancaman. Ganti. 905 00:44:31,375 --> 00:44:32,750 Maaf, itu pekerjaanku. 906 00:44:34,166 --> 00:44:37,500 Bagus. Kau bisa dapat penghargaan dengan penyamaran itu. 907 00:44:37,583 --> 00:44:38,416 Terima kasih. 908 00:44:38,916 --> 00:44:39,916 Siapa namamu? 909 00:44:40,000 --> 00:44:41,333 Mestan. Sama. 910 00:44:42,541 --> 00:44:46,833 Aku juga tidak sadar. Kukira itu nama samaran. 911 00:44:46,916 --> 00:44:48,000 Sudahlah. 912 00:44:49,208 --> 00:44:50,208 Selamat tinggal. 913 00:45:00,291 --> 00:45:01,833 Guru! 914 00:45:01,916 --> 00:45:03,916 Selalu ingat ini. 915 00:45:04,000 --> 00:45:06,833 Kita tidak bisa melukis dengan kentut. 916 00:45:06,916 --> 00:45:09,041 Gembala kehilangan domba, 917 00:45:09,125 --> 00:45:11,541 domba menjadikan kita peniup seruling. 918 00:45:11,625 --> 00:45:13,666 Sekarang, pergilah! 919 00:45:22,500 --> 00:45:29,291 TAMAT 920 00:47:56,500 --> 00:48:01,500 Terjemahan subtitle oleh Saverin Punkas